Pilihan +INDEKS
Buaya Sepanjang 4 Meter, di Tangkap Warga Temiang Bengkalis

TRANSMEDIARIAU.COM, PEKANBARU-Pada Ahad (2/9/18), masyarakat Desa Temiang, Kecamatan Bandar Laksamana, Kabupaten Bengkalis melaporkan kepada petugas Resort Bukit Batu bahwa masyarakat telah menangkap seekor Buaya Muara (Crocodylus porosus) dengan berat sekitar 350 sd 400 kg, panjang 4,2 m dan jenis kelamin jantan.
"Mendapat laporan, petugas segera turun ke lapangan dan akan melakukan evakuasi," terang Humas BBKSDA Riau, Dian Indriati Senin (3/9/18).
Namun, terangnya, saat petugas sampai di lokasi buaya tersebut telah mati. Saat ini bangkai buaya berada di kantor Balai Besar KSDA Riau.
Hasil pengamatan fisik terhadap bangkai Buaya tersebut, menurut Dian, terdapat luka yang mengeluarkan cairan yang berasal dari lobang di atas otaknya.
"Rencananya bangkai Buaya tersebut akan segera dikubur karena mengeluarkan bau yang menyengat," kata Dian.**
Sumber: riauterkini.com
Berita Lainnya +INDEKS
Bersama Forkopimda, Polres Rohil Ikuti Zoom Meeting Panen Raya Jagung Serentak
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Bersama Forkopimda, Kapolres Rohil AKBP Isa Ima.
Dukung Asta Cita, Polsek Pujud Polres Rohil Lakukan Penanaman Jagung
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Dalam rangka mendukung Program Asta Cita Presiden Re.
PT NWR Sampaikan Bela Sungkawa Atas Kejadian Kecelakaan Karyawan PT ERB
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Sebuah kecelakaan tunggal merenggut nyawa 15 kar.
Sosialisasikan Penerimaan Anggota Polri, Kapolres Rohil: Tidak Dipungut Biaya atau Gratis
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, S.I.K M.H. me.
Migo Mufartha Silaturahim Ke Tuan Guru Syekh Ismail Royan
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Sebelum mengembalilan formulir pendaftaran Bakal.
Wakapolres Rohil Pimpin Apel Gelar Pasukan Ops Keselamatan Lancang Kuning 2025
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Mewakili Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, S.I..