Pilihan +INDEKS
MUI Bengkalis Sesalkan Bendera Bertuliskan Tauhid Dibakar, dan Sampaikan 5 Point Pernyataan Sikap Untuk Oknum Banser

TRANSMEDIARIAU.COM, Terkait insiden pembakaran bendera yang bertuliskan kalimat tauhid oleh oknum Banser Senin (22/10/18) saat upacara peringatan Hari Santri Nasional di Jawa Barat, Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Bengkalis resmi menyampaikan pernyataan sikap,
Pernyataan sikap tersebut disampaikan langsung Ketua MUI Kabupaten Bengkalis H. Amrizal, Selasa (23/10/18) antara lain :
1. Sangat menyesalkan insiden tersebut terjadi, karena akan berpotensi menimbulkan situasi kontraproduktif di kalangan umat Islam.
2. MUI mengimbau kepada semua pihak untuk menyerahkan sepenuhnya permasalahan ini kepada pihak kepolisian agar diusut secara tuntas apa motif disebaliknya.
3. MUI Kabupaten Bengkalis berharap kepada semua pihak yang ada di Kabupaten Bengkalis untuk dapat menahan diri tidak terpancing oleh pihak-pihak tertentu sehingga melakukan perbuatan yang bisa merusak ukhuwah islamiyah dan persaudaraan dikalangan umat.
4. MUI mengimbau kepada tokoh-tokoh masyarakat dan pimpinan ormas untuk ikut menenangkan dan menyejukkan situasi dan kondisi agar situasi keamanan dan ketertiban bisa tetap terjaga.
5. MUI Kabupaten Bengkalis berharap kepada Banser khususnya dan juga termasuk organisasi-organisasi lainnya agar lebih berhati-hati dalam bersikap dan bertindak sehingga suasana kedamaian dan kesejukan senantiasa tercipta di Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).***
Sumber: riauterkini.com
Berita Lainnya +INDEKS
Bersama Forkopimda, Polres Rohil Ikuti Zoom Meeting Panen Raya Jagung Serentak
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Bersama Forkopimda, Kapolres Rohil AKBP Isa Ima.
Dukung Asta Cita, Polsek Pujud Polres Rohil Lakukan Penanaman Jagung
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Dalam rangka mendukung Program Asta Cita Presiden Re.
PT NWR Sampaikan Bela Sungkawa Atas Kejadian Kecelakaan Karyawan PT ERB
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Sebuah kecelakaan tunggal merenggut nyawa 15 kar.
Sosialisasikan Penerimaan Anggota Polri, Kapolres Rohil: Tidak Dipungut Biaya atau Gratis
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, S.I.K M.H. me.
Migo Mufartha Silaturahim Ke Tuan Guru Syekh Ismail Royan
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Sebelum mengembalilan formulir pendaftaran Bakal.
Wakapolres Rohil Pimpin Apel Gelar Pasukan Ops Keselamatan Lancang Kuning 2025
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Mewakili Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, S.I..