Pilihan +INDEKS
8 Formasi CPNS Sepi Peminat, BKD Inhil Harus Usulkan Kembali Untuk Penetapan di Daerah

TRANSMEDIARIAU.COM, Delapan dari 320 formasi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Inhil nihil pendaftar, sehingga Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Inhil harus mengusulkan kembali permintaan untuk 8 formasi tersebut pada pembukaan CPNS selanjutnya.
"Iya ada 8 formasi yang kosong, rata-rata itu untuk penempatan di daerah," ujar Kepala BKD Inhil, Fauzar.
Dijelaskan Fauzar, umumnya, para pendaftar mengisi formasi yang yang ada di Tembilahan, sehingga untuk formasi di daerah yang jauh dari Tembilahan sepi peminat.
"Seperti di Puskesmas Pengalihan Keritang, RS Raja Musa Pulau Kijang dan RS Tengku Sulung Guntung itu ada formasi yang tidak ada pendaftarnya sama sekali," lanjutnya.
Adapun delapan formasi tersebut dijelaskan Fauzar adalah dr spesialis amnestesi ahli pratama, dr spesialis saraf ahli pratama, dr spesialis jantung ahli pratama, dr spesialis jiwa ahli pratama, D3 nutrisionis trampil di Puskesmas Pengalihan Keritang, D3 Perawat amnestesi terampil, Perekam medis ahli pratama di RS Tengku Sulung Pulau Kijang dan D3 Okupasi terapis terampil RS Raja Musa Sungai Guntung. ***
Sumber: GoRiau.com
Berita Lainnya +INDEKS
Bersama Forkopimda, Polres Rohil Ikuti Zoom Meeting Panen Raya Jagung Serentak
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Bersama Forkopimda, Kapolres Rohil AKBP Isa Ima.
Dukung Asta Cita, Polsek Pujud Polres Rohil Lakukan Penanaman Jagung
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Dalam rangka mendukung Program Asta Cita Presiden Re.
PT NWR Sampaikan Bela Sungkawa Atas Kejadian Kecelakaan Karyawan PT ERB
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Sebuah kecelakaan tunggal merenggut nyawa 15 kar.
Sosialisasikan Penerimaan Anggota Polri, Kapolres Rohil: Tidak Dipungut Biaya atau Gratis
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, S.I.K M.H. me.
Migo Mufartha Silaturahim Ke Tuan Guru Syekh Ismail Royan
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Sebelum mengembalilan formulir pendaftaran Bakal.
Wakapolres Rohil Pimpin Apel Gelar Pasukan Ops Keselamatan Lancang Kuning 2025
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Mewakili Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, S.I..