Pilihan +INDEKS
Bupati Inhil HM Wardan Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Mesjid Al- Ghulam Tembilahan

TEMBILAHAN, TRANSMEDIARIAU.com - Bupati Kabupaten Indragiri Hilir( Inhil) HM.Wardan menghadiri pelaksanaan peringatan Maulid Nabi muhammad SAW 1440 H di Mesjid Al.Ghulam Tembilahan,Senin(3/12/2018)malam.
Pada sambutannya Bupati HM. Wardan menyampaikan apresiasi dan penghargaan kepada Yayasan Mesjid Jami' Al-Ghulam yang telah melaksanakan Kegiatan Maulid Nabi Muhammad serta mendukung program program baru untuk membangun rumah Tahfiz tahun 2019 dan pemberian setunan kepada Anak Yatim.
Selain itu HM.Wardan juga meminta masyarakat untu senantiasa menjaga keamanan serta ketertiban dalam menghadapi pemilu 2019.
"Mari kita bersama menjaga keamanan dan ketertiban agar wilayah kita selalu dalam keadaan aman dan damai," ujar bupati.
Pada Peringatan Maulid Nabi 1440 di Mesjid Jami’Al-Ghulam menghadirkan penceramah KH. M. MUHYIDDIN ABDUL QODIR. AL MUNAFI,MA. Dari SUMEDANG (JAWA BARAT).*(Humas)
Editor: Rasyid
Berita Lainnya +INDEKS
Gegap Gempita Sambut Kedatangan KRI BIMA SUCI-945
TRANSMEDIARIAU.COM, Tanjung uban – Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Da.
Bupati Yang di Sayang oleh Warganya
TRANSMEDIARIAU.COM, Kala menjabat sebagai Panglima ABRI dekade 80an, Jenderal M Yus.
Danlantamal IV Pimpin 5 Jabatan Penting i Lantamal IV
TRANSMEDIARIAU.COM, TANJUNGPINANG - Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Dan.
Mantap, PTPN V Budidayakan 1,5 Juta Bibit Sawit Unggul Percepat PSR
TRANSMEDIARIAU.COM, PEKANBARU - PT Perkebunan Nusantara V membudidayakan hingga 1,5.
Terjun Ke sungai Warga Sumut Tewas Tenggelam di Sungai Rokan
TRANSMEDIARIAU.COM,BENGKALIS - Seorang warga asal Sumatra Utara tewas tenggelam, setelah dirinya ter.
Veteran LVRI ,PPM Kepri Upacara ,Dan Tabur Bunga Bersama Veter
TRANSMEDIARIAU.COM, Batam-Upacara Hari peringatan legiun LVRI veteran Republik Indo.