Pilihan +INDEKS
Pengurus Dharmayuksi Karini Cabang Tembilahan Masa Bhakti 2018-2021 Resmi Dilantik

TRANSMEDIARIAU.COM - Ketua Pengadilan Negeri Tembilahan selaku Pelindung Dharmayukti Karini Cabang Tembilahan, Arie Satio Rantjoko, S.H, MH. Melantik secara resmi Pengurus Dharmayukti Karini Cabang Tembilahan Masa Bakti 2018-2021, di Ruang Sidang Utama Cakra Kantor Pengadilan Negeri Tembilahan. Jum’at (15/03/2019) kemarin.
Acara Pelantikan Pengurus Dharmayuksi Karini Cabang Tembilahan masa bahkti 2018-2019 yang merupakan hasil Musyawarah Cabang (Muscab) Dharmayuksi Karini Tembilahan ini berlangsung sederhana dan lancar dengan diikuti oleh seluruh jajaran pengurus dan anggota.
Dalam sambutannya Pelindung Dharmayukti Karini Cabang Tembilahan Arie Satio Rantjoko, S.H, MH memberikan ucapan selamat kepada Pengurus baru dan berharap agar dapat berperan aktif dalam kegiatan sehingga Visi dan Misi Dharmayukti Karini yaitu dapat mempersatukan ibu-ibu di Mahkamah Agung Republik Indonesia dan seluruh Badan Peradilan di Indonesia, yang dapat menjalin keterpaduan dalam langkah dan kegiatan serta menumbuhkembangkan rasa kebersamaan, persatuan dan kesatuan dapat terwujud.
“ Dharmayukti Karini punya peran besar dalam mendukung tugas dan kinerja peradilan. Sebab, visi misi mahkamah agung tidak bisa terlaksana dengan maksimal jika tidak didukung kelurga, jika istri-istri tidak mendukung tugas suami “ ungkapnya.
Sementara itu, Ketua Dharmayukti Karini Cabang Tembilahan Nuraini Arie Satio Rantjoko mengatakan, bahwa Pengurus Dharmayuksi Karini Cabang Tembilahan merupakan istri-istri dari hakim, pegawai pengadilan dan hakim wanita di Pengadilan Negeri Tembilahan dan Pengadilan Agama Tembilahan.
“ Adapun jumlah kepengurusan Dharmayuksi Karini Cabang Tembilahan yang dilantik ini, semuanya berjumlah 25 orang yang terbagi dalam 5 seksi dan tiap sekdi terdiri 5 orang. Seperti seksi pendidikan 5 orang dan seksi organisasi 5 orang dan seterusnya. “ terang Nuraini.
Ia juga berharap agar Kepengurusan Dharmayukti Karini Cabang Tembilahan kedepan bisa menjadi lebih baik dan berperan aktif baik secara internal maupun eksternal . Karena Jika awalnya baik maka ke depan akan lebih baik lagi.
“ Maka dari itu, kita terus meningkatkan prestasi dan silaturahmi serta memaksimalkan fungsi oraganisasi, sehingga organisasi ini bisa terus berkembang dan diterima di kabupaten Indragiri Hilir.” terangnya.(***)
Berita Lainnya +INDEKS
Bersama Forkopimda, Polres Rohil Ikuti Zoom Meeting Panen Raya Jagung Serentak
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Bersama Forkopimda, Kapolres Rohil AKBP Isa Ima.
Dukung Asta Cita, Polsek Pujud Polres Rohil Lakukan Penanaman Jagung
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Dalam rangka mendukung Program Asta Cita Presiden Re.
PT NWR Sampaikan Bela Sungkawa Atas Kejadian Kecelakaan Karyawan PT ERB
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Sebuah kecelakaan tunggal merenggut nyawa 15 kar.
Sosialisasikan Penerimaan Anggota Polri, Kapolres Rohil: Tidak Dipungut Biaya atau Gratis
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, S.I.K M.H. me.
Migo Mufartha Silaturahim Ke Tuan Guru Syekh Ismail Royan
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Sebelum mengembalilan formulir pendaftaran Bakal.
Wakapolres Rohil Pimpin Apel Gelar Pasukan Ops Keselamatan Lancang Kuning 2025
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Mewakili Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, S.I..