Pilihan +INDEKS
Polres Kuansing Amankan Truk Diduga Angkut Ternak Curian
TRANSMEDIARIAU.COM - Polsek Kuantan Mudik Polres Kuansing amankan Truck Cold diesel BM 9544 TG Ahad (7/4/2019) dinihari kemarin, diduga membawa hasil sapi curian.
Penangkapan ini dibenarkan Kaolres Kuansing AKBP Muhammad Mustofa SIK MSi melalui AKP Afrizal, SH. MSi Kapolsek Kuantan Mudik.
Dari keterangan Afrizal, penangkapan ini berdasarkan laporan masyarakat, adanya Truck Cold diesel yang mencurigakan diduga membawa sapi hasil curian.
Berdasarkan laporan tersebut, selanjutnya Kapolsek menugaskan Ka SPK bersama anggota Reskrim melakukan pengejaran dan Koordinasi Piket Polsek Kuantan Tengah, karena kendaraan yang diduga membawa sapi sedang melaju ke arah wilkum Kuantan Tengah.
Dari pengejaran ini, sesampainya di Desa Kari, pelaku mengetahui ia diburu Polisi, laluTruck ini menambah kecepatan, kemudian berbelok melalui jalan tanah untuk meloloskan diri.
Karena kenderaan melaju dengan kecepatan tinggi, sialnya truk oleng dan terjatuh ke tepi jalan di seputaran kebun karet, lalu pelaku pencuri melarikan diri kedalam semak belukar.
Ketika Polisi mengecek kendaraan, di jumpai di bak belakang terdapat 7 ekor sapi, karena situasi dalam kondisi gelap 2 ekor sapi kabur.
Lalu barang bukti 5 ekor sapi ini di amankan, 2 dalam pencarian, 1 buah HP samsung lipat di Mapolsek Kuantan Mudik.
Sedagkan ciri Pelaku kata Afrizal, sudah di ketahui, saat ini menurutnya dalam proses Pengejaran semoga cepat tertangkap.**
Sumber: Riauterkini.com | Editor: bbc
Berita Lainnya +INDEKS
Tambang Galian C Jenis Sirtu Diduga Ilegal Milik Manampin Simamora di Batang Gansal Bebas Beraktivitas
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Aktivitas pertambangan g.
PLN UP3 Rengat Pastikan Keandalan Listrik pada Peresmian Koperasi Merah Putih di Riau
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pelayanan Pelan.
Bupati Kasmarni Ajak Warga Saling Peduli dan Saling Menguatkan, saat Shalat Idul Adha 1446 Hijriyah di Muara Basung
PINGGIR, TRANSMEDOARIAU.com — Suasana penuh khidmat menyelimuti pelaksanaan Shalat Idul Adha 14.
Pemkab Inhil Targetkan 63.494 Ha Luas Tanam Padi, 10.450 Ha Sudah Terealisasi
TRANSMEDIARIAU.COM - Pangkalan Tujuh, Wakil Bupati Indragiri Hilir Yuliantini, S.
Hari Raya Kedua Idul Fitri, Bupati Bengkalis Hadiri Open House Forkopimda Riau
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.com - Pada hari raya Idul Fitri 1446 H/2025 M kedua, Bupati Bengkalis K.
Irjen Pol Herry Heryawan Tegaskan Komitmen Pelayanan dan Penegakan Hukum Berbasis HAM
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Kepolisian Daerah (Polda) Riau menggelar upacara.







