Pilihan +INDEKS
Peringatan HKN ke-55,Bupati Inhil HM Wardan Ajak Masyarakat Selalu Jaga Kesehatan

TRANSMEDIARIAU.COM,TEMBILAHAN-Dalam rangka Hari Kesehatan Nasional (HKN) yang Ke - 55 TH 2019 di Kabupaten Indragiri Hilir dilaksanakan Car free Day (CFD) yang dirangkai dengan senam sehat bersama dengan tema "Generasi Sehat, Indonesia Unggul", Minggu (17/11/2019) Pagi.
Kegiatan yang dipusatkan di Jl.Swarna Bumi Tembilahan yang dibuka Bupati HM.Wardan yang ditandai dengan pelepasan balon, turut hadir Wakil Bupati H.Syamsuddin Uti beserta Istri, Sekda H.Said Syarifuddin, Ketua Tim Penggerak PKK Hj.Zulaikhah Wardan, Unsur forkopimda, Kepala OPD, kepala BUMN serta masyarakat Kota Tembilahan.
Sesuai dengan laporan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Indragiri Hilir bahwa perayaan HKN Ke-55 TH 2019 dilaksanakan berbagai rangkaian kegiatan yaitu; Senam Sehat bersama, Pemeriksaan Kesehatan gratis berbentuk cek tekanan gula darah, asam urat, kolesterol, konsultasi kesehatan serta jamu sehat bugar dan germas.
beliau menambahkan, akan terus mencanangkan gerakan masyarakat hidup sehat dengan tujuan untuk menurunkan beban penyakit, menghindarkan masyarakat terjadinya penurunan kesehatan, penyakit infeksi degeneratif atau penyakit dengan pola hidup masyarakat.
Kadis Kesehatan tidak lupa juga mengucapkan terimksh kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam pelanggaran ini.
Bupati HM.Wardan dalam sambutannya saat membuka acara HKN Ke-55 TH 2019 mengatakan, Dalam rangka menjaga keindahan kota kita ini, mengharapkan dengan kegiatan Hari Kesehatan Nasional oleh Dinas Kesehatan termasuk kegiatan-kegiatan kesehatan cek gula darah, konsultasi kesehatan dan lain sebagainya Mari kita manfaatkan peluang dan kesempatan ini dalam rangka menjaga kesehatan kita.
Beliau juga menghimbau kepada masyarakat Kabupaten Indragiri Hilir, untuk terus melakukan olahraga secara meluas.
Di akhir acara juga ada pembagian undian berhadiah, door prize puluhan sepeda yang dibagikan kepada para pengunjung yang hadir di pusat kegiatan area car free day Jalan Swarna Bumi.(rls/hms)
Berita Lainnya +INDEKS
Hari Pertama Bertugas, Bupati Ade dan Wabup Hendrizal Tinjau Pelayanan Kesehatan di RSUD Indrasari Rengat
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Usai pimpin apel perdana dan hadiri serah terima jaba.
Sambut Bulan Suci Ramadhan 1446 Hijriah, Ketua DPRD Kepri, Iman Sutiawan SE Berbagi Sembako.
Transmediariau.com, Tanjungpinang - Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1446 Hijriah , yang bertepatan .
Pj. Sekdakab Inhil H. Tantawi Jauhari Buka Sosialisasi Perlindungan Ekosistem Pekerja Desa
TRANSMEIARIAU.COM - Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir bekerja sama dengan BPJ.
Pemcam Mandau Lakukan Penertiban Pedagang Kaki Lima (PKL) di Pasar Mandau Jalan Sudirman
MANDAU, TRANSMEDIARIAU.com – Pemerintah Kecamatan Mandau, pada hari ini Selasa (25/02/2025), me.
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Mushalla Korwilcam Duri, Camat Mandau dan Camat Batsol hadir
MANDAU, BUALBUAL.com - Camat Mandau Riki Rihardi, S.STP., M.Si., pada hari ini Senin (24/02/2025).
Camat Mandau Riki Rihardi, Tinjau Perbaikan Jalan Asrama Tribrata Keluruhan Pematang Pudu
MANDAU, TRANSMEDIARIAU.com – Setelah sekian lama kondisi jalan rusak parah, kini masyarakat Jal.