Pilihan +INDEKS
Bupati Inhil Melantik dan Mengukuhkan Pejabat Eselon II

TRANSMEDIARIAU.COM - Pelantikan dan pengukuhan serta pengambilan sumpah atau janji jabatan pejabat pemimpin tinggi pratama oleh Bupati Indragiri Hilir (Inhil) H.M Wardan di lingkungan pemerintah kabupaten indragiri hilir tahun 2020. Gedung Engku Kelana. Jum'at (07/02/2020) Malam.
Berdasarkan PP 11 tahun 2017 tentang manajemen pegawai pegawai negeri sipil pasal 132 menyebutkan bahwa pelaksaan mutasi dapat dilaksanakan setelah dilakukan uji kompetensi, dalam hal ini pemerintah kabupaten inhil telah melaksankan uji kompetensi terhadap pejabat pimpinan tinggi pratama yang dilakukan oleh panitia seleksi yang dibentuk dengan keputusan bupati inhil No. Ktsp.518/x/HK.2019, tanggal 18 Oktober 2019.
Ada Sebanyak 23 pejabat pimpinan tinggi pratama yang dikukuhkan dan dilantik pada malam hari ini, 3 diantara nya merupakan Staf Ahli Bupati, 12 merupakan Kepala Dinas Inhil, 5 Kepala Badan Inhil, 2 Asisten, Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakayat Serikat, Asisten Administrasi Umum Serikat Daerah dan 1 Inspektur.
Berikut daftar dan jabatan.
1.Hj.Nutlia, SE, MM, sebagai Staf ahli bupati Inhil bidang Ekonomi keuangan dan pembangunan. 2.Drs.H. Masdar, MM, sebagai Staff ahli Bupati Inhil bidang pemerintahan, Hukum dan politik. 3.Hj.Zulaikhah, S.Sos, M.E. sebagai Staff ahli bupati Inhil bidang kemasyarakatan dan sumber daya manusia. 4.Drs. H. Tantawi Jauhari, MM, sebagai Asisten Pemerintahan dan kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah Kab.Inhil. 5.lr. H. T. Juhardi, MP, sebagai Asisten Administrasi Umum Sekretariat Daerah Kab.Inhil. 6.Hj. Iriyanti, SH, MH, sebagai Inspektur Daerah Kab.inhil 7.Drs.Tuah Muhammad Syaifullah, MM, sebagai kepala dinas dan perumahan dan kawasan pemukiman Kab.Inhil. 8.Drs. Eddiwan Shasby, MM, sebagai kepala dinas pemadam kebakaran dan penyelamat Kab.Inhil. 9.Drs. H.M. Thaher, MM, sebagai kepala dinas ketenagakerjaan dan Transmigrasi Kab.Inhil. 10.Ir. H. ILLYANTO, sebagai kepala dinas Lingkungan Hidup da kebersihan Kab.Inhil. 11.Mizuar Ependi, SH, sebagai kepala dinas kependudukan dan pencatan sipil Kab.Inhil. 12.Drs.Rudiyansah, M.si, sebagai kepala dinas perhubungan Kab.Inhil. 13.lr.H.T. Eddy Efrizal, MP, sebagai kepala dinas koperasi, Usaha kecil dan penengah Kab.Inhil. 14.Wiryadi, S.Sos, M.Si, sebagai kepala dinas penanaman modal dan PTSP Kab.Inhil. 15.Junaidi,S.Sos, M.Si, sebagai kepala dinas pariwisata, pemuda dan olahraga dan kebudayaan Kab.Inhil. 16.H.Yulizal, S.Sos, MM, sebagai kepala Dinas perpustakaan dan Arsip Kab.Inhil. 17.H.Fajar Husen, SH,MH, sebagai kepala dinas pangan, tanaman pangan, Holtikultura, dan peternakan Kab.Inhil. 18.Drs.Sirajuddin, MM, sebagai kepala dinas perkebunan Kab.Inhil. 19.Drs.H.Mukhtar. T.MH, kepala badan perencanaan pembangunan daerah Kab.Inhil. 20.Dra.Hj. Djamilah, MH, sebagai kepala badan keuangan dan aset daerah Kab.Inhil. 21.Drs.H.Helmi, D, M.Pd, sebagai kepala badan pendapatan daerah Kab.Inhil. 22.Drs.H.Aslimuddin, Kepala badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kab.Inhil. 23.Yuspik, SH, sebagai kepala badan penanggulangan bencana Daerah Kab.Inhil.
Dalam sambutannya bupati inhil H.M Wardan mengucapkan selamat kepada pemimpin yang telah di lantik dan dikukuhkan.
"Atas nama pribadi dan pemerintah kabupaten Inhil saya mengucapkan selamat kepada suadara-saudara yang diberi amanah dan tanggung jawab untuk menduduki jabatan tinggi pratama di lingkungan kabuoaten Indragirigiri Hilir". Ungkap beliau.
Berita Lainnya +INDEKS
Hari Pertama Bertugas, Bupati Ade dan Wabup Hendrizal Tinjau Pelayanan Kesehatan di RSUD Indrasari Rengat
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Usai pimpin apel perdana dan hadiri serah terima jaba.
Sambut Bulan Suci Ramadhan 1446 Hijriah, Ketua DPRD Kepri, Iman Sutiawan SE Berbagi Sembako.
Transmediariau.com, Tanjungpinang - Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1446 Hijriah , yang bertepatan .
Pj. Sekdakab Inhil H. Tantawi Jauhari Buka Sosialisasi Perlindungan Ekosistem Pekerja Desa
TRANSMEIARIAU.COM - Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir bekerja sama dengan BPJ.
Pemcam Mandau Lakukan Penertiban Pedagang Kaki Lima (PKL) di Pasar Mandau Jalan Sudirman
MANDAU, TRANSMEDIARIAU.com – Pemerintah Kecamatan Mandau, pada hari ini Selasa (25/02/2025), me.
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Mushalla Korwilcam Duri, Camat Mandau dan Camat Batsol hadir
MANDAU, BUALBUAL.com - Camat Mandau Riki Rihardi, S.STP., M.Si., pada hari ini Senin (24/02/2025).
Camat Mandau Riki Rihardi, Tinjau Perbaikan Jalan Asrama Tribrata Keluruhan Pematang Pudu
MANDAU, TRANSMEDIARIAU.com – Setelah sekian lama kondisi jalan rusak parah, kini masyarakat Jal.