Pilihan +INDEKS
Sawer Pemain Madihin,Marlis Syarif: Saya Suka Madihin
TRANSMEDIARIAU.COM-Kesenian tradisional madihin yang berasal dari suku banjar merupakan kesenian yang sangat diminati masyarakat Indragiri Hilir(Inhil) khususnya Tembilahan.
Pengolahan bahasa yang di lantunkan oleh para pemain mampu membuat orang yang mendengarnya menjadi terhibur.
Marlis Syarif begitu mendengar lantunan madihin yang dibawakan oleh pelantun asal Sungai Salak Kecamatan Tempuling pada saat memeriahkan Inhil Spirit Run 2020 yang ditaja oleh Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Inhil di Jalan Swarna Bumi,Minggu(15/3/2020) pagi langsung menghampiri pemain madihin untuk menyawer sebagai tanda cinta akan kesenian madihin.
"Saya sangat senang dengan kesenian madihin,madihin merupakan hiburan trdisional suku banjar yang mampu menghibur orang yang mendengarkannya"ungkapnya.
Selain Marlis Syarif, Bupati Inhil HM Wardan,Ketua DPRD Inhil Dr Ferriyandi,Wakapolres Inhil Kompol R Firdaus juga menyawer pemain madihin sehingga suasana menjadi penuh suka cita.
Berita Lainnya +INDEKS
Tahapan Seleksi sudah Selesai, Perangkat Desa Pulau Sengkilo di Inhu Tak Kunjung Dilantik
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU.
Kolaborasi BPJS dan Gojek, Pastikan Pengemudi Mitra Terlindungi Program JKN
TRANSMEDIARIAU.COM, JAKARTA.
Kebakaran Ruang Kesra Setda Inhil Jadi Alarm Serius, DPRD Riau Minta Perbaikan Instalasi Menyeluruh
TRANSMEDIARIAU.COM - Insiden kebakaran yang terjadi di ruangan Bagian Kesejahter.
Menjadi Gerbang Strategis Perdagangan Dunia. Gubernur Ansar : Kadin Harus Menjadi Rumah Besar Dunia Usaha di Kepri.
Transmediariau.com, Tanjungpinang – Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ansar Ahmad menegaskan posi.
Terpilih Pimpin Kadin Kepri 2026 - 2031, Ir. Mustava, MM : Siap Perkuat Sinergi, Program Strategis dan Perluas Investasi.
Transmediariau.com, Tanjungpinang– Musyawarah Provinsi (Musprov) ke V Kamar Dagang dan Industri.







