Pilihan +INDEKS
Pemkab Inhil Raih Penghargaan Peringkat 3 Kabupaten Penyumbang Realisasi Investasi di Provinsi Riau Tahun 2022
TRANSMEDIARIAU.COM - Penghargaan tersebut di terima Setdakab Inhil, H. Afrizal saat menghadiri Riau Investment Forum (RIF) di Gedung Menara Dang Merdu, Bank Riau Kepri (BRK) Syariah, Pekanbaru, Selasa (23/11/22)
Riau Investmen Forum (RIF) tahun 2022 ini diselenggarakan oleh Pemprov Riau melalui Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PMPTSP) Provinsi Riau dengan mengusung tema “Mewujudkan Investasi Riau yang Inklusif dan Berkelanjutan Melalui Kemitraan dan Pemberdayaan UMKM”, kegiatan tersebut di buka oleh Gubernur Riau, H. Syamsuar.
Dalam sambutan nya Gubernur Riau, H Syamsuar mengungkapkan kebanggaannya saat ini banyak Program Strategis Nasional (PSN) yang dipercayakan pemerintah pusat ke Riau, ini di buktikan di tahun 2021 Provinsi Riau meraih predikat 5 terbaik secara Nasional.
Untuk itu, Gubri juga menyampaikan agar seluruh kepala daerah di Riau agar dapat menjaga keamanan, kenyamanan di daerahnya masing-masing hingga orang yang berkunjung ke Riau merasa senang dan berkeinginan untuk berinvestasi.”
Di kesempatan ini Gubernur Riau juga menyerahkan Penghargaan kepada Kabupaten/ Kota Penyumbang Realisasi Investasi Di Provinsi Riau penanaman modal asing ( PMA ) penanaman modal dalam negeri ( PMDN ) periode Januari hingga September tahun 2022, dàn Kabupaten Indragiri Hilir berhasil meraih peringkat 3 terbaik. (ADV)
Berita Lainnya +INDEKS
Tahapan Seleksi sudah Selesai, Perangkat Desa Pulau Sengkilo di Inhu Tak Kunjung Dilantik
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU.
Kolaborasi BPJS dan Gojek, Pastikan Pengemudi Mitra Terlindungi Program JKN
TRANSMEDIARIAU.COM, JAKARTA.
Kebakaran Ruang Kesra Setda Inhil Jadi Alarm Serius, DPRD Riau Minta Perbaikan Instalasi Menyeluruh
TRANSMEDIARIAU.COM - Insiden kebakaran yang terjadi di ruangan Bagian Kesejahter.
Menjadi Gerbang Strategis Perdagangan Dunia. Gubernur Ansar : Kadin Harus Menjadi Rumah Besar Dunia Usaha di Kepri.
Transmediariau.com, Tanjungpinang – Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ansar Ahmad menegaskan posi.
Terpilih Pimpin Kadin Kepri 2026 - 2031, Ir. Mustava, MM : Siap Perkuat Sinergi, Program Strategis dan Perluas Investasi.
Transmediariau.com, Tanjungpinang– Musyawarah Provinsi (Musprov) ke V Kamar Dagang dan Industri.







