Pilihan +INDEKS
Sempena HUT Dharma Wanita Persatuan ke-23, Ketua DWP Inhil, Hadiri Perlombaan Yel-Yel DWP dan Lomba Fashion Show DWP Provinsi Riau
TRANSMEDIARIAU.COM - Sempena Hari Ulang Tahun (HUT) Dharma Wanita Persatuan (DWP) ke-23 Tahun 2022, DWP Provinsi Riau mengadakan kegiatan lomba Yel-Yel DWP dan Lomba Fashion Show, di Gedung Dharma Wanita Provinsi Riau Jl. Diponegoro Pekanbaru, Rabu (7/12/2022).
Selain kegiatan lomba Yel-Yel DWP dan Fashion Show dalam sempena HUT DWP ke-23, DWP Riau juga menggelar kegiatan Bazar Usaha Mikro, Kecip dan Menengah (UMKM) pada 8 Desember 2022 mendatang.
Perlombaan busana batik ini diikuti oleh 22 peserta dari Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten/Kota se-Provinsi Riau.
Ketua Dharma Wanita Persatuan yang diwakili oleh Wakil Ketua I DWP Provinsi Riau Tengku Reni Masrul, berharap perlombaan busana batik ini berjalan lancar.
"Selain untuk silaturahmi, Tengku Reni Masrul menyebut kegiatan tersebut juga bertujuan meningkatkan kreativitas dan wawasan para istri ASN di lingkungan Pemprov Riau. Semoga kegiatan ini lancar dan sukses"ujarnya
Turut hadir Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Provinsi Riau Ny. Adrias Hariyanto beserta pengurus, Ketua DWP Kabupaten/Kota, serta para peserta lomba fashion show batik. (Adv)
Berita Lainnya +INDEKS
Kolaborasi BPJS dan Gojek, Pastikan Pengemudi Mitra Terlindungi Program JKN
TRANSMEDIARIAU.COM, JAKARTA.
Kebakaran Ruang Kesra Setda Inhil Jadi Alarm Serius, DPRD Riau Minta Perbaikan Instalasi Menyeluruh
TRANSMEDIARIAU.COM - Insiden kebakaran yang terjadi di ruangan Bagian Kesejahter.
Menjadi Gerbang Strategis Perdagangan Dunia. Gubernur Ansar : Kadin Harus Menjadi Rumah Besar Dunia Usaha di Kepri.
Transmediariau.com, Tanjungpinang – Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ansar Ahmad menegaskan posi.
Terpilih Pimpin Kadin Kepri 2026 - 2031, Ir. Mustava, MM : Siap Perkuat Sinergi, Program Strategis dan Perluas Investasi.
Transmediariau.com, Tanjungpinang– Musyawarah Provinsi (Musprov) ke V Kamar Dagang dan Industri.
Pemkab Inhu Lantik 116 Pejabat Administrator dan Pengawas
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Pemerintah Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) melakuka.







