Pilihan +INDEKS
Nobar Bersama Masyarakat Bengkalis,Wabup Ajak Suporter Berikan Dukungan Kepada Pemain Indonesia

TRANSMEDIARIAU.COM - Wakil Bupati Bengkalis H. Bagus Santoso bersama Sekretaris Daerah H. Ersan Saputra menyempatkan dirinya menonton bareng (Nobar) bersama ribuan masyarakat Bengkalis, Senin 29 April 29 April 2024 malam, di lapangan Tugu Bengkalis.
Nobar yang digelar Pemerintah Kabupaten Bengkalis ini, sangat disambut dengan antusias masyarakat Bengkalis, sehingga lapangan Tugu Bengkalis membludak suporter warga Bengkalis, sambil mengibarkan bendera merah putih dengan semangat.
Pada kesempatan itu Wakil Bupati Bengkalis H. Bagus Santoso tidak lupa menyampaikan salam dari Bupati Bengkalis Kasmarni, bahwa Bupati Bengkalis sangat menyambut baik atas tingginya antimo masyarakat Bengkalis ingin nonton bareng sebagai wujud rasa nasionalisme.
"Memang olahraga sepakbola ini sangat digemari semua kalangan masyarakat dunia, begitu juga masyarakat Kabupaten Bengkalis. Karena olahraga satu ini bisa menyatukan rasa kebersamaan. Untuk mari kita berikan dukung dan semangat kepada pemain Indonesia. Sembari mengucapkan Indonesia, Indonesia, Indonesia," ajak Wabup sambil mengepalkan tangannya, di saat usai laga pertama Indonesia vs Uzbekistan dengan skor imbang.
Diakhir sambutan Wakil Bupati H. Bagus Santoso mengajak kepada seluruh suporter yang berada di lapangan Tugu Bengkalis untuk berdiri sambil menyanyikan lagu Indonesia Raya, sebagai wujud rasa nasionalisme serta dukungan penuh untuk Timnas U-23 Indonesia.
Meskipun malam hari ini tim pemain U-23 Indonesia gagal di semifinal dengan skor akhir 2-0, namun Indonesia menang dengan suporter dari berbagai penjuru tanah air Indonesia.
Selain masyarakat Bengkalis, Nobar juga dihadiri sejumlah pejabat dan Forkopimda di lingkungan Pemerintah Kabupaten Bengkalis.
GuL- inf
Berita Lainnya +INDEKS
Hari Pertama Bertugas, Bupati Ade dan Wabup Hendrizal Tinjau Pelayanan Kesehatan di RSUD Indrasari Rengat
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Usai pimpin apel perdana dan hadiri serah terima jaba.
Sambut Bulan Suci Ramadhan 1446 Hijriah, Ketua DPRD Kepri, Iman Sutiawan SE Berbagi Sembako.
Transmediariau.com, Tanjungpinang - Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1446 Hijriah , yang bertepatan .
Pj. Sekdakab Inhil H. Tantawi Jauhari Buka Sosialisasi Perlindungan Ekosistem Pekerja Desa
TRANSMEIARIAU.COM - Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir bekerja sama dengan BPJ.
Pemcam Mandau Lakukan Penertiban Pedagang Kaki Lima (PKL) di Pasar Mandau Jalan Sudirman
MANDAU, TRANSMEDIARIAU.com – Pemerintah Kecamatan Mandau, pada hari ini Selasa (25/02/2025), me.
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Mushalla Korwilcam Duri, Camat Mandau dan Camat Batsol hadir
MANDAU, BUALBUAL.com - Camat Mandau Riki Rihardi, S.STP., M.Si., pada hari ini Senin (24/02/2025).
Camat Mandau Riki Rihardi, Tinjau Perbaikan Jalan Asrama Tribrata Keluruhan Pematang Pudu
MANDAU, TRANSMEDIARIAU.com – Setelah sekian lama kondisi jalan rusak parah, kini masyarakat Jal.