Pilihan +INDEKS
Upacara Penurunan Bendera Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 di Kecamatan Mandau

TRANSMEDIARIAU.COM - Setelah dilakukan pengibaran bendera oleh Pasukan Pengibar Bendera (PASKIBRA) Kecamatan Mandau dipagi hari, pada sore ini Sabtu (17/08/2024) Pemerintah Kecamatan Mandau juga melaksanakan upacara penurunan bendera dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 tahun 2024.
Upacara penurunan bendera diwaktu sore, yang bertindak sebagai Inspektur upacara ialah Kapten. Arh. Jemirianto, dan sebagai Komandan upacara dari perwakilan Polsek Mandau.

Pada saat upacara penurunan bendera merah putih kondisi cuaca terlihat mendung, tetapi itu semua tidak menyurutkan tekat dan semangat dari PASKIBRA dalam penurunan sang bendera merah putih.
Pelaksanaan penurunan bendera berlangsung sukses dan khidmat, yang diikuti oleh ratusan peserta dan disaksikan langsung oleh masyarakat Kecamatan Mandau.
GuL"""
Berita Lainnya +INDEKS
Hari Pertama Bertugas, Bupati Ade dan Wabup Hendrizal Tinjau Pelayanan Kesehatan di RSUD Indrasari Rengat
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Usai pimpin apel perdana dan hadiri serah terima jaba.
Sambut Bulan Suci Ramadhan 1446 Hijriah, Ketua DPRD Kepri, Iman Sutiawan SE Berbagi Sembako.
Transmediariau.com, Tanjungpinang - Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1446 Hijriah , yang bertepatan .
Pj. Sekdakab Inhil H. Tantawi Jauhari Buka Sosialisasi Perlindungan Ekosistem Pekerja Desa
TRANSMEIARIAU.COM - Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir bekerja sama dengan BPJ.
Pemcam Mandau Lakukan Penertiban Pedagang Kaki Lima (PKL) di Pasar Mandau Jalan Sudirman
MANDAU, TRANSMEDIARIAU.com – Pemerintah Kecamatan Mandau, pada hari ini Selasa (25/02/2025), me.
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Mushalla Korwilcam Duri, Camat Mandau dan Camat Batsol hadir
MANDAU, BUALBUAL.com - Camat Mandau Riki Rihardi, S.STP., M.Si., pada hari ini Senin (24/02/2025).
Camat Mandau Riki Rihardi, Tinjau Perbaikan Jalan Asrama Tribrata Keluruhan Pematang Pudu
MANDAU, TRANSMEDIARIAU.com – Setelah sekian lama kondisi jalan rusak parah, kini masyarakat Jal.