Pilihan +INDEKS
Perhumas Muda Riau Gelar Seminar Energi Bersama SKK Migas

TRANSMEDIARIAU.COM, PEKANBARU-Perhimpunan Hubungan Masyarakat (PERHUMAS) Muda Riau gelar Seminar Energi "Peluang dan Tantangan Industri Hulu Migas Bagi Kelancaran Operasi Migas Indonesia", Kamis (6/9/2018)
Kegiatan ini berjalan berkat Kerja sama PERHUMAS Muda Riau bersama Satuan Kerja Kusus Pelaksana Hulu Minyak dan Gas (SKKMIGAS)
Acara yang dilaksanakan di Graha Pena Riau Pos ini akan diikuti 150 orang Peserta dari berbagai Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta di Pekanbaru. Peserta yang sudah mendaftar bisa mengambil Tiket Seminar di Kantor Perhumas Muda Graha Sucofindo Jalan Jend. A. Yani atau bisa langsung menghubungi panitia.
Direncanakan acara ini akan di buka secara resmi oleh Ir. Djarot Handoko, MM selaku Ketua BPC Perhumas Riau.
Ketua Umum PERHUMAS Muda Riau Taufik Hidayat mengatakan secara umum kegiatan ini bertujuan menambah wawasan keilmuan terutama dalam memahami peluang dan tantangan Industri Hulu Migas demi memaksimalkan hasil Migas Indonesia untuk kemajuan pembangunan dan menghasilkan manfaat bagi SDM bumi pertiwi.
Serta menambah ikatan silatutrahim antar stakeholders dan elemen mahasiswa serta akademisi juga merupakan point khusus dalam kegiatan ini ujar Taufik yang juga mantan Presiden Mahasiswa UMRI ini.
Acara ini juga akan mengundang Praktisi-Praktisi PR (Public Relation) terdiri dari Perusahaan-Perusahaan di Riau, jadi ini momentum bagi rekan rekan Mahasiswa Khususnya Prodi Humas untuk memperdalam ilmu dunia Kehumasan dan jaringan di Provinsi Riau tambahan Taufik dalam keterangan persnya. ***(rls)
Berita Lainnya +INDEKS
Bandel! Rumah Biliar di Pekanbaru Masih Beroperasi di Hari ke-6 Ramadan
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Di tengah larangan yang telah dikeluarkan oleh K.
Unit Lantas Polsek Singingi Hilir Respon Cepat Atasi Kemacetan di Jalan Lintas Desa Sungai Paku
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Unit Lalu Lintas (Lantas) Polsek Singingi Hilir .
Seorang Mahasiswa di Inhu Ditemukan Tewas Gantung Diri
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Seorang laki-laki ditemu.
Tak Butuh Waktu Lama, Polisi Berhasil Ringkus Pelaku Pembunuhan IRT di Teluk Nayang
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Tak butuh waktu lama dan cukup satu jam saja, .
Kampung Tanjung Dua Peringati Isra' Mi'raj dengan Membaca Hikayat Nabi Muhammad SAW.
TRANSMEDIARIAU.COM, Lingga - Masyarakat Kampung Tanjung Dua desa Selayar Kecamat.
Setelah Tiga Hari, Mahasiswa UIN Suska Pekanbaru yang Tenggelam di Sungai Gansal Akhirnya Ditemukan
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Setelah tiga hari berj.