Pilihan +INDEKS
Terut Prihatin "Savelombok" DPRD Riau Serahkan Bantuan untuk Korban Gempa

TRANSMEDIARIAU.COM, LOMBOK - Bentuk Rasa Kepedulian Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Riau Secara Langsung menyerahkan bantuan untuk korban bencana gempa bumi di Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB), Selasa (4/9/2018).
Adapun Bentuk Bantuan Ialah merupakan berupa sembako dan sejenisnya, penyerahan yang diserahkan yang di wakili oleh Ketua DPRD Provinsi Riau Septina Primawati Rusli di Posko gempa yang berada di Kecamatan Pemenang, Lombok Utara.
"Ketua Dewan Perwakilam Rakyat Daerah "DPRD" Prov Riau Hj. Septina Primawati Mengatakan, Alhamdulillah hari ini saya dan beberapa perwakilan anggota dewan, secara langsung menyampaikan bantuan dari anggota DPRD Provinsi Riau kepada saudara-saudara kita yang menjadi korban gempa, Rabu (5/9/2018).
Pada kesempatan itu turut mendampingi anggota DPRD Riau Karmila Sari, Siswaja Muljadi dan Sugianto. Sementara pejabat dari NTB turut hadir Ketua DPRD Provinsi NTB, Baiq Isvie Rupaeda, anggota DPRD Provinsi NTB Lalu Darma Setiawan dan Sahar.
https://www.instagram.com/p/BnUyAnNnUkf/?utm_source=ig_share_sheet&igshid=mokkjfjs5thu
"Kita semua turut prihatin terhadap musibah ini. Ini musibah yang sangat luar biasa, banyak yang membutuhkan bantuan," terangnya.
Septina mengatakan, penyerahan bantuan tersebut merupakan bentuk kepedulian DPRD Provinsi Riau pada musibah yang dialami masyarakat Lombok. Iapun berharap semoga Lombok dapat segera bangkit dari bencana yang menelan korban ratusan jiwa tersebut.
Tak lupa Septina mengajak semua pihak untuk terus memberikan bantuan dan dukungan bagi masyarakat Lombok. Berbagai bantuan tentunya akan bermanfaat bagi para korban yang kini terpaksa tidur di tenda-tenda darurat.
"Semoga bantuan dari DPRD Provinsi Riau dapat meringankan beban saudara-saudara kita," tutupnya. ***
Editor: Ucuirul
Berita Lainnya +INDEKS
Bandel! Rumah Biliar di Pekanbaru Masih Beroperasi di Hari ke-6 Ramadan
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Di tengah larangan yang telah dikeluarkan oleh K.
Unit Lantas Polsek Singingi Hilir Respon Cepat Atasi Kemacetan di Jalan Lintas Desa Sungai Paku
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Unit Lalu Lintas (Lantas) Polsek Singingi Hilir .
Seorang Mahasiswa di Inhu Ditemukan Tewas Gantung Diri
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Seorang laki-laki ditemu.
Tak Butuh Waktu Lama, Polisi Berhasil Ringkus Pelaku Pembunuhan IRT di Teluk Nayang
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Tak butuh waktu lama dan cukup satu jam saja, .
Kampung Tanjung Dua Peringati Isra' Mi'raj dengan Membaca Hikayat Nabi Muhammad SAW.
TRANSMEDIARIAU.COM, Lingga - Masyarakat Kampung Tanjung Dua desa Selayar Kecamat.
Setelah Tiga Hari, Mahasiswa UIN Suska Pekanbaru yang Tenggelam di Sungai Gansal Akhirnya Ditemukan
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Setelah tiga hari berj.