Pilihan +INDEKS
Pemda Inhil: Luhut Binsar Panjaitan Janji akan Perhatikan Potensi Industri Hilir Kelapa Inhil
TRANSMEDIARIAU.COM. Menteri Koordinasi Bidang Kemaritiman, Luhut Binsar Panjaitan, didampingi Wakil Gubernur Riau Edy Natar Nasution melakukan kunjungan kerja ke Tembilahan, Indragiri Hilir (Inhil), Riau, Senin (4/3/2019).
Kunjungan Menko Luhut dalam rangka membangun industri kelapa terpadu dan berkelanjutan, serta penyerahan sertifikat tanah.
[caption id="attachment_41368" align="alignnone" width="300"]
Pemda Inhil: Luhut Binsar Panjaitan Janji akan Perhatikan Potensi Industri Hilir Kelapa Inhil[/caption]
Acara yang dipusatkan di lapangan Gajah Mada Tembilahan ini, dihadiri Bupati Inhil HM Wardan, Wakil Bupati Inhil Samsuddin Uti, Forkompinda Inhil dan ribuan peserta penerima sertifikat tanah gratis.
[caption id="attachment_41364" align="alignnone" width="300"]
Pemda Inhil: Luhut Binsar Panjaitan Janji akan Perhatikan Potensi Industri Hilir Kelapa Inhil[/caption]
Menko Luhut dalam sambutan mengatakan, sertifikat tanah merupakan komitmen pemerintah untuk legalitas tanah masyarakat. Sehingga tanah masyarakat memiliki kekuatan hukum yang jelas.
[caption id="attachment_41367" align="alignnone" width="300"]
Pemda Inhil: Luhut Binsar Panjaitan Janji akan Perhatikan Potensi Industri Hilir Kelapa Inhil[/caption]
“Sudah hampir 9 juta sertifikat diserahkan kepada masyarakat, kebijakan ini baru ada di periode Presiden pak Jokowi. Kami berharap sertifikat bisa bermanfaat bagi masyarakat Inhil,” ujar Luhut.
[caption id="attachment_41366" align="alignnone" width="300"]
Pemda Inhil: Luhut Binsar Panjaitan Janji akan Perhatikan Potensi Industri Hilir Kelapa Inhil[/caption]
Terkait dengan potensi kelapa yang dimiliki kabupaten Inhil sebagaimana yang disampaikan Bupati Inhil Wardan, Menko Luhut berjanji akan memperhatikan industri hilirnya, guna membangun industri kelapa terpadu dan berkelanjutan di Inhil.
“Kelapa ini berbagai potensi bisa dimanfaatkan, mulai dari batang, daun, hingga airnya. Ini menjadi perhatian kita,” ujar Luhut
[caption id="attachment_41365" align="alignnone" width="300"]
Pemda Inhil: Luhut Binsar Panjaitan Janji akan Perhatikan Potensi Industri Hilir Kelapa Inhil[/caption]
Usai menyerahkan sertifikat tanah menteri Luhut bersama Wagubri langsung bertolak ke Pekanbaru. Kunjungan ke Inhil merupakan lawatan terakhir Menko Luhut dalam menyerahkan sertifikat tanah, setelah sebelumnya menyerahkan sertifikat di kabupaten Kuansing.***(Diskominfoinhil/Galery)
Pemda Inhil: Luhut Binsar Panjaitan Janji akan Perhatikan Potensi Industri Hilir Kelapa Inhil[/caption]
Acara yang dipusatkan di lapangan Gajah Mada Tembilahan ini, dihadiri Bupati Inhil HM Wardan, Wakil Bupati Inhil Samsuddin Uti, Forkompinda Inhil dan ribuan peserta penerima sertifikat tanah gratis.
[caption id="attachment_41364" align="alignnone" width="300"]
Pemda Inhil: Luhut Binsar Panjaitan Janji akan Perhatikan Potensi Industri Hilir Kelapa Inhil[/caption]
Menko Luhut dalam sambutan mengatakan, sertifikat tanah merupakan komitmen pemerintah untuk legalitas tanah masyarakat. Sehingga tanah masyarakat memiliki kekuatan hukum yang jelas.
[caption id="attachment_41367" align="alignnone" width="300"]
Pemda Inhil: Luhut Binsar Panjaitan Janji akan Perhatikan Potensi Industri Hilir Kelapa Inhil[/caption]
“Sudah hampir 9 juta sertifikat diserahkan kepada masyarakat, kebijakan ini baru ada di periode Presiden pak Jokowi. Kami berharap sertifikat bisa bermanfaat bagi masyarakat Inhil,” ujar Luhut.
[caption id="attachment_41366" align="alignnone" width="300"]
Pemda Inhil: Luhut Binsar Panjaitan Janji akan Perhatikan Potensi Industri Hilir Kelapa Inhil[/caption]
Terkait dengan potensi kelapa yang dimiliki kabupaten Inhil sebagaimana yang disampaikan Bupati Inhil Wardan, Menko Luhut berjanji akan memperhatikan industri hilirnya, guna membangun industri kelapa terpadu dan berkelanjutan di Inhil.
“Kelapa ini berbagai potensi bisa dimanfaatkan, mulai dari batang, daun, hingga airnya. Ini menjadi perhatian kita,” ujar Luhut
[caption id="attachment_41365" align="alignnone" width="300"]
Pemda Inhil: Luhut Binsar Panjaitan Janji akan Perhatikan Potensi Industri Hilir Kelapa Inhil[/caption]
Usai menyerahkan sertifikat tanah menteri Luhut bersama Wagubri langsung bertolak ke Pekanbaru. Kunjungan ke Inhil merupakan lawatan terakhir Menko Luhut dalam menyerahkan sertifikat tanah, setelah sebelumnya menyerahkan sertifikat di kabupaten Kuansing.***(Diskominfoinhil/Galery)Berita Lainnya +INDEKS
Tahapan Seleksi sudah Selesai, Perangkat Desa Pulau Sengkilo di Inhu Tak Kunjung Dilantik
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU.
Kolaborasi BPJS dan Gojek, Pastikan Pengemudi Mitra Terlindungi Program JKN
TRANSMEDIARIAU.COM, JAKARTA.
Kebakaran Ruang Kesra Setda Inhil Jadi Alarm Serius, DPRD Riau Minta Perbaikan Instalasi Menyeluruh
TRANSMEDIARIAU.COM - Insiden kebakaran yang terjadi di ruangan Bagian Kesejahter.
Menjadi Gerbang Strategis Perdagangan Dunia. Gubernur Ansar : Kadin Harus Menjadi Rumah Besar Dunia Usaha di Kepri.
Transmediariau.com, Tanjungpinang – Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ansar Ahmad menegaskan posi.
Terpilih Pimpin Kadin Kepri 2026 - 2031, Ir. Mustava, MM : Siap Perkuat Sinergi, Program Strategis dan Perluas Investasi.
Transmediariau.com, Tanjungpinang– Musyawarah Provinsi (Musprov) ke V Kamar Dagang dan Industri.







