Pilihan +INDEKS
Letkol Inf Andrian Siregar Resmi Lepas Jabatan Dandim 0314 Inhil

TRANSMEDIARIAU.COM- Letkol Inf Andrian Siregar, resmi melepas jabatan sebagai Komandan Kodim (Dandim) 0314 Inhil yang selama ini diembannya.
Hal tersebut setelah dirinya mengikuti Serah Terima Jabatan (Sertijab) yang dipimpin oleh Danrem 031/Wira Bima, Brigjen TNI Mohammad Fadjar, MPICT, di Lapangan Makorem 031/Wira Bima, Jalan Mayor Ali Rasyid Nomor 1 Pekanbaru, Rabu 18 September 2019.
Jabatan Andrian Siregar digantikan oleh pejabat Dandim 0314/inhil yang baru yaitu Letkol Inf Imir Faisal yang merupakan lulusan Akmil tahun 2001.
"Sehubungan dengan berakhirnya masa tugas kami sebagai Dandim 0314/inhil dengan ini kami mohon diri," ucap Andrian Siregar.
Dirinya mengucapkan terima kasih kepada seluruh mitra kerja atas bantuan, dukungan, bimbingan serta kerjasama yang telah terjalin dengan baik selama ini.
"Dengan segala kerendahan hati kami beserta keluarga mohon maaf atas segala kekhilafan, kekurangan dan kesalahan baik pribadi, keluarga maupun hubungan selama menjalankan tugas," katanya.
Ditambahkan Andrian, dirinya bersama keluarga mohon doa restu untuk bertugas ditempat yang baru. "Mohon doa untuk kami bertugas di tempat baru," tambahnya.
Berita Lainnya +INDEKS
Bersama Forkopimda, Polres Rohil Ikuti Zoom Meeting Panen Raya Jagung Serentak
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Bersama Forkopimda, Kapolres Rohil AKBP Isa Ima.
Dukung Asta Cita, Polsek Pujud Polres Rohil Lakukan Penanaman Jagung
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Dalam rangka mendukung Program Asta Cita Presiden Re.
PT NWR Sampaikan Bela Sungkawa Atas Kejadian Kecelakaan Karyawan PT ERB
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Sebuah kecelakaan tunggal merenggut nyawa 15 kar.
Sosialisasikan Penerimaan Anggota Polri, Kapolres Rohil: Tidak Dipungut Biaya atau Gratis
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, S.I.K M.H. me.
Migo Mufartha Silaturahim Ke Tuan Guru Syekh Ismail Royan
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Sebelum mengembalilan formulir pendaftaran Bakal.
Wakapolres Rohil Pimpin Apel Gelar Pasukan Ops Keselamatan Lancang Kuning 2025
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Mewakili Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, S.I..