Pilihan +INDEKS
Hasanuddin: Berkomitmen Akan Perjuangkan Aspirasi Masyarakat

TRANSMEDIARIAU.COM - Setelah dinyatakan terpilih menjadi Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) dari Dapil V Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) Hasanuddin mengelar kegiatan reses dan syukuran di salah daerah pemilihannya yaitu Desa Sungai Bela kecamatan Kuala Indragiri (Kuindra), Pada Senin (09/12/2019).
Sambutan meriah masyarakat Desa sungai bela saat anggota DPRD Inhil bapak hasanuddin datang di lokasi acara di Desa sungai bela.
Ternyata kegiatan Acara reses dan syukuran tidak hanya di hadiri masyarakat desa sungai bela, Tetapi tampak juga hadir masyarakat dari desa tetangga, seperti desa Tanjung lajau, Desa Sungai Buluh, Desa Sungai laut, Desa Tanjung Pasir.
Reses dan syukuran dilakukan oleh anggota DPRD Kabupaten Inhil Hasanuddin dari partai politik Gerakan Indonesia Raya (Gerinda).
Kepada TRANSMEDIARIAU.COM Hasanuddin mengatakan, masyarakat banyak memberikan masukan terkait pembangunan jalan, pembangunan jembatan dan renovasi mesjid. dan itu Insha allah akan saya perjuangkan. Ujarnya.
Dihadapan masyarakat yang bernuansa kekeluargaan, anggota DPRD komisi III ini menyebut, reses bertujuan untuk menampung aspirasi masyarakat, Untuk itu “Saya Hasanuddin, Berkomitmen dengan konstituen saya terhadapt Masyarakat daerah pemilihan saya,” akan sayang perjuangkan usulan dari masyarakat sesuai dengan kemampuan saya sebagai anggota dewan,” tutupnya.(***)
Berita Lainnya +INDEKS
Dukung Program Bupati dan Wakil Bupati Rohil, Kadis DLH Suwandi Pimpin Normalisasi
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Dalam rangka mendukung penuh program dan visi-misi b.
Bersama Forkopimda, Polres Rohil Ikuti Zoom Meeting Panen Raya Jagung Serentak
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Bersama Forkopimda, Kapolres Rohil AKBP Isa Ima.
Dukung Asta Cita, Polsek Pujud Polres Rohil Lakukan Penanaman Jagung
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Dalam rangka mendukung Program Asta Cita Presiden Re.
PT NWR Sampaikan Bela Sungkawa Atas Kejadian Kecelakaan Karyawan PT ERB
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Sebuah kecelakaan tunggal merenggut nyawa 15 kar.
Sosialisasikan Penerimaan Anggota Polri, Kapolres Rohil: Tidak Dipungut Biaya atau Gratis
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, S.I.K M.H. me.
Migo Mufartha Silaturahim Ke Tuan Guru Syekh Ismail Royan
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Sebelum mengembalilan formulir pendaftaran Bakal.