Pilihan +INDEKS
George Santos SE. MM, : Tenaga Kerja Lokal Mampu Bersaing dan Melebihi Tenaga Kerja Asing

TRANSMEDIARIAU.COM - Di usia Ketiganya, Solid Holding Indonesia (SHI) bertekad untuk terus merekrut dan tenaga kerja lokal yang berasal dari Provinsi Kepulauan Riau, Khususnya Kabupaten Bintan.
Founder Solid Holding Indonesia, George Santos, SE. MM, berharap dapat menyerap tenaga kerja lokal lebih banyak lagi. Sehingga bisa membantu perekonomian Provisi Kepri yang saat ini sedang menurun.
"Harapan terbesar kita, tentunya kita dapat menyerap tenaga kerja lokal sebanyak - banyaknya," ucap Pria yang akrap disapa Santos ini, usai merayakan Anniversary Solid Holding Indonesia Ke 3, Minggu(15/12) Malam, di Restoran Nelayan.
Kerena Santos percaya tenaga kerja lokal mampu bersaing dan melebihi tenaga kerja asing. Sehingga mereka tidak perlu ke Luar Negeri untuk mencari pekerjaan.
"Setiap orang mempunyai keahlian masing, kita pengen menciptakan keahlian mereka itu bisa digunakan," tegasnya.
Santos menuturkan, bahwa saat ini pihak Solid Holding Indonesia sudah melakukan program untuk menyekolahkan anak - anak Bintan di Negeri Cina. Sehingga mereka dapat mengasah dan menggali keahlian mereka dari Negeri Tirai Bambu tersebut.
"Kita sekolahkan mereka kurang lebih selama 3 bulan sampai 6 bulan untuk mengasah keahlian - keahlian mereka itu," tuturnya.
Bahkan kata Santos, Solid Holding Indonesia tidak merekrut tenaga kerja itu dari Pendidikannya. Tetapi, dari Keahlian mereka.
"Jadi jangan merasa minder, asalkan keahliannya kita butuhkan pasti kita ambil mereka," bebernya.(An)
Berita Lainnya +INDEKS
Mahasiswa dan Dosen Harus Berperan Aktif Sukseskan Hilirisasi, Ini Tiga Tipsnya!
TOBA SUMATERA UTARA - Penelitian mahasiswa dan dosen di perguruan tinggi k.
Hari Guru Nasional, Momentum Refleksi Peran Guru
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Ketua Dewan Pendidik.
Peringatan HGN dan HUT PGRI Kecamatan Selayar Berlangsung Khidmat
TRANSMEDIARIAU.COM, Lingga - PGRI Kecamatan Selayar memperingati Hari .
Institut Teknologi Del Buktikan Artificial Intelligence (AI) Bisa Hasilkan Segudang Manfaat untuk Pendidikan & Masyarakat
SUMATERA UTARA - Penggunaan Artificial Intelligence (AI) atau Kecerdasan B.
Komite Sekolah Bersama Orang Tua Murid SDN 002 Selayar Membersihkan Perkarangan Sekolah.
TRANSMEDIARIAU.COM, Lingga - Komite Sekolah bersama orang tua murid dan pihak gu.
Bulan Bahasa di SMAN 1 Selayar Meriah dengan Aneka Lomba
TRANSMEDIARIAU.COM, Lingga - Dalam upaya untuk membangkitkan kecintaan terhadap .