Pilihan +INDEKS
Bersama Masyarakat, Koramil 03/Tempuling Gergotong Royong Bangun Rumah Korban Kebakaran

TRANSMEDIARIAU.COM - Koramil 03/Tempuling Kodim 0314/Inhil dan Masyarakat bergotong-royong membangun rumah warga korban kebakaran, di Desa Rumbai Jaya, Kecamatan Kempas, Kabupaten Indragiri Hilir, Minggu (8/3/20).
Menurut Komandan Koramil 03/Tempuling Kapten Arh Sugiyono, sejak terjadinya kebakaran hingga saat ini, aparat Koramil telah menunjukkan komitmennya membantu warga yang tertimpa bencana.
"Saya berharap dengan kegiatan Karya Bakti Bersama antara TNI dan Warga Masyarakat ini bisa menumbuh kembangkan hidup gotong-royong dan meningkatkan hubungan kekeluargaan yang lebih baik dan berkesinambungan, sehingga tercipta Kemanunggalan TNI dengan Rakyat," ujarnya.
Turut Hadir dalam kegiatan Gotong Royong Danramil 03/Tpl Kapten Arh Sugiyono, Camat Kempas Bpk Drs.H.Lukman Hakim,Kapolsek diwakili Babinkamtibmas, Kades Rumbai Jaya, Indra Setia Budi, Ormas Pemuda Pancasila, Ketua Rw dan Rt Desa Rumbai Jaya,Masyarakat Korban bencana kebakaran Rumah dan Masyarakat Rt 006 Rw 002 Desa Rumbai Jaya.
Sementara itu Kepala Desa Rumbai jaya, Indra Setia Budi mengucapkan terima kasih kepada semua pihak Khususnya Koramil 03/Tempuling yang telah bekerjasama membantu kegiatan tersebut.
"Terima kasih kepada jajaran Koramil yang telah memberikan bantuan tenaga dalam pembangunan korban kebakaran. Saya berharap semua bantuan yang diberikan bisa bermanfaat dan membawa keberkahan," tuturnya.
Sementara rumah yang Telah di bangun Sampai 17.55 Wib Sudah -+ 85 % dan akan dilanjutkan Besok Dengan Bergotong Royong Bersama Anggota Koramil 03/Tpl dan Warga yang ada di Rumbay Jaya.
Berita Lainnya +INDEKS
Dukung Program Bupati dan Wakil Bupati Rohil, Kadis DLH Suwandi Pimpin Normalisasi
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Dalam rangka mendukung penuh program dan visi-misi b.
Bersama Forkopimda, Polres Rohil Ikuti Zoom Meeting Panen Raya Jagung Serentak
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Bersama Forkopimda, Kapolres Rohil AKBP Isa Ima.
Dukung Asta Cita, Polsek Pujud Polres Rohil Lakukan Penanaman Jagung
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Dalam rangka mendukung Program Asta Cita Presiden Re.
PT NWR Sampaikan Bela Sungkawa Atas Kejadian Kecelakaan Karyawan PT ERB
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Sebuah kecelakaan tunggal merenggut nyawa 15 kar.
Sosialisasikan Penerimaan Anggota Polri, Kapolres Rohil: Tidak Dipungut Biaya atau Gratis
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, S.I.K M.H. me.
Migo Mufartha Silaturahim Ke Tuan Guru Syekh Ismail Royan
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Sebelum mengembalilan formulir pendaftaran Bakal.