Pilihan +INDEKS
Kapal Yang Mengangkut Penumpang Antar Pulau Akan Kembali Beroperasi

TRANSMEDIARIAU.COM – Mulai hari ini kapal yang beroperasi melalui pelabuhan Pelindo cabang Tembilahan, penumpang antar pulau ke Batam, Tanjung Balai, dan Karimun melalui pelabuhan sungai Guntung akan kembali beroperasi, Tembilahan, Sabtu, (06/06/20)
beroperasi kembalinya kapal tersebut sesuai dengan surat edaran kepala kantor
Syahbandar Otoritas Pelabuhan kelas IV Tembilahan Nomor : UM.003/1/1/KSOP.TBH-2020.
Mulai 8 Juni ini kapal penumpang antar
Wilayah kecamatan kabupaten dan dalam provinsi sudah kembali operasi terhitung tanggal 8 Juni 2020.
Juru Bicara Tim Gugus Covid-19 Inhil, Trio Beni Putra menyebutkan bahwasanya untuk syarat yang di anjurkan oleh Tim gugus Covid-19 Inhil Mengenai keberangkatan para penumpang yang memakai kapal belum ada.
"Belum ada", sebut Trio beni Putra selaku kepala dinas diskominfo kab.inhil sekaligus juru bicara Tim Gugus Covid-19 Inhil.
Lanjutnya ia juga menyebutkan bahwasanya untuk pembahasan masalah syarat para penumpang yang ingin berpergian menggunakan transportasi laut (kapal) akan di bahas malam ini (06/06).
"Malam ini baru akan di bahas".sebutnya kepada TRASMEDIARIAU.COM Melalaui Via WhatsApp.
Berita Lainnya +INDEKS
Pjs Bupati Kuansing Buka Seminar HUT ke-73 Ikatan Bidan Indonesia
KUANSING, TRANSMEDIARIAU.COM - Penjabat sementara (Pjs) Bupati Kuantan Sin.
Pjs Bupati Kuansing, Hadiri Penyuluhan Motivasi di SMAN 1 Sentajo Raya, Agar Hidup Sehat Tanpa Narkoba
KUANSING, TRANSMEDIARIAU.COM - Penjabat sementara (Pjs) Bupati Kuantan Singingi .
Pj Ketua TP PKK Inhil Tinjau Posyandu di Kec. Batang Tuaka
TRANSMEDIARIAU.COM - Mengakhiri kunjungan kerjanya di Kecamatan Batang Tuaka, Pe.
Kartika Sari Erisman Kunjungi Posyandu Seroja dan PAUD Beringin Jaya Kec. Tanah Merah
TRANSMEDIARIAU.COM - Jalani sejumlah agenda kerja di Kecamatan Tanah Merah pada .
Bersama Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir Dinkes Ikuti Rapat Penanganan KLB Malaria
TRANSMEDIARIAU.COM - Sejak status Kejadian Luar Biasa (KLB) malaria ditetapkan p.
Dinas Kesehatan Inhil Ajak Masyarakat Ciptakan Lingkungan Sehat untuk Cegah Penyakit Malaria
TRANSMEDIARIAU.COM - Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Indragiri Hilir, Rahmi Ind.