Pilihan +INDEKS
Galery
Safari Ramadhan Kecamatan Tanah Merah, Bupati HM Wardan Kembali Menghimbau Protkes Covid-19
TRANSMEDIARIAU.COM - Tanah Merah-Bupati Indragiri Hilir (Inhil) Drs HM Wardan MP membuka lomba Semarak Ramadhan yang ditaja oleh Yayasan Centre For Qur'an Kecamatan Tanah Merah, Kamis (06/05/2021).

Kegiatan yang dipusatkan di Masjid Raya Nurul Jama'ah Jl. Masjid Raya Tanah Merah Kuala Enok ini digelar usai Shalat Dzuhur berjama'ah bersempena dengan kegiatan Safari Ramadhan 1442 H Bupati.

Dalam sambutannya Bupati Wardan kembali menghimbau kepada seluruh masyarakat mengingat saat ini Provinsi Riau khususnya Kabupaten Inhil meningkat jumlah pasien Covid-19 nya, agar tetap mengikuti Protkes secara ketat guna menekan penyebaran Covid-19.

Pada acara juga dilaksanakan penyerahan secara simbolis bantuan Paket Al-Qur'an dan santunan Anak Yatim berupa uang tunai dari Bagian Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah Kabupaten Inhil dan 106 Paket Premium dari Badan Amil Zakat Nasional (BAZNas) Kabupaten Inhil yang diserahkan langsung oleh Bupati. (Galery/Diskominfoinhil)
Berita Lainnya +INDEKS
Tahapan Seleksi sudah Selesai, Perangkat Desa Pulau Sengkilo di Inhu Tak Kunjung Dilantik
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU.
Kolaborasi BPJS dan Gojek, Pastikan Pengemudi Mitra Terlindungi Program JKN
TRANSMEDIARIAU.COM, JAKARTA.
Kebakaran Ruang Kesra Setda Inhil Jadi Alarm Serius, DPRD Riau Minta Perbaikan Instalasi Menyeluruh
TRANSMEDIARIAU.COM - Insiden kebakaran yang terjadi di ruangan Bagian Kesejahter.
Menjadi Gerbang Strategis Perdagangan Dunia. Gubernur Ansar : Kadin Harus Menjadi Rumah Besar Dunia Usaha di Kepri.
Transmediariau.com, Tanjungpinang – Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ansar Ahmad menegaskan posi.
Terpilih Pimpin Kadin Kepri 2026 - 2031, Ir. Mustava, MM : Siap Perkuat Sinergi, Program Strategis dan Perluas Investasi.
Transmediariau.com, Tanjungpinang– Musyawarah Provinsi (Musprov) ke V Kamar Dagang dan Industri.







