Pilihan +INDEKS
Hari Ketiga Pembuatan Tugu TMMD Inhil Sudah Terlihat Hasilnya

TRANSMEDIARIAU.com - Hari ke 3 proses pembuatan tugu TMMD ke 111 Kodim 0314/lnhil di perbatasan Desa Terusan Beringin Jaya dengan Desa Teluk Bunian sudah mulai terlihat hasilnya, Selasa (06/07/2021).
Dansatgas TMMD ke 111 Kodim 0314/lnhil, Letkol lnf lmir Faishal melalui Perwira Pengawas pelaksanaan TMMD ke 111 Lettu Czi Selamet Hirohito mengatakan proses pembuatan tugu ini sudah sampai pada tahap pelasteran dinding tugu dan pembuatan lambang Mabes TNl sebagai kepala Tugu TMMD.
"Untuk kokohnya lambang Mabes TNl yang dipasang di atas tugu nanti, kami menggunakan tulang besi behel dengan ukuran 10 milimeter dan sudah dicor," ungkapnya.
Ia menuturkan, sambil menunggu tukang relief yang rencananya hari ini datang anggotanya sedang melakukan pembenahan taman.
"Taman kami bersihkan dulu agar tugu ini tampak indah dan rapi sambil menunggu tukang relief yang rencananya hari ini akan datang untuk merelif lambang lambang kesatuan dan lambang provinsi serta kabupaten," kata Lettu Czi Selamet Hirohito.
Berita Lainnya +INDEKS
AKP Joshua: Tindak Tegas Jika Ada Penyelewengan Sembako Saat Ramadan dan Lebaran
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Menjelang bulan suci Ramadan dan Hari Raya Idul Fit.
Pastikan Kenyamanan Ibadah dan Antisipasi Balap Liar, Polsek Seberida Patroli Subuh
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Demi menjaga ketertiban dan kenyamanan masyarakat d.
Bakti Sosial Polri Presisi, Kapolres Inhu Serahkan Langsung Bantuan ke Mahasiswa
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Dalam rangka menyambut Bulan Suci Ramadhan 1446 H, .
Jelang Ramadan, Polres Inhu Amankan Ratusan Gram Narkoba, Miras dan Knalpot Brong
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Menjelang Ramadan 1446 H.
Turut Sukseskan Program Presiden, PT Tasma Puja dan Polres Inhu Tanam Jagung Pipil
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Dalam upaya mendukung .
Keren! Inovasi Unit Lantas Polsek Rengat Barat dan Rutan, Pengendara Tertib Lalu Lintas Dapat Hadiah
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Unit Lantas Polsek Rengat Barat bekerja sama dengan.