Pilihan +INDEKS
Dinkes Inhil Gelar Pertemuan Pandu PTM bagi Pengelola dan Dokter Puskesmas se-Inhil
INHIL -Dinas Kesehatan(Dinkes) Kabupaten Indragiri Hilir( Inhil ) menggelar pertemuan Pandu Penyakit Tidak Menular(PTM) bagi pengelola program PTM dan Dokter Puskesmas se-Inhil, di Hotel Arista Tembilahan, kamis(22/6/2023).
Pertemuan tersebut dibuka oleh Kepala Dinas Kesehatan Inhil Rahmi Indrasuri, S.KM, M.KI, yang diwakili oleh Kepala Bidang Kepala bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Dinkes inhil Dinkes Inhil Devi Natalia, SKM MH dan dilaksanakan sampai dengan tanggal 24/6/2023 dengan narasumber yang berkompeten.
Kepala Bidang Kepala bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit pertemuan tersebut merupakan pertemuan bersama yang di ikuti seluruh Puskesmas di inhil agar rutin melakukan skrining minimal satu tahun sekali.
"Mereka diminta berinovasi tidak hanya menunggu pasien saja serta menjamah masyarakat untuk melakukan skrining kesehatan dengan gratis,"ujar Devi Natalia.
Devi berharap dengan kegiatan tersebut nantinya mampu meningkatkan capaian SPM yang selama ini masih rendah akibat pademi.
"Inikan sudah selesai Covid -19 jadi kita berharap mampu mendobrak SPM kabupaten Inhil,"pungkasnya.






Berita Lainnya +INDEKS
Tahapan Seleksi sudah Selesai, Perangkat Desa Pulau Sengkilo di Inhu Tak Kunjung Dilantik
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU.
Kolaborasi BPJS dan Gojek, Pastikan Pengemudi Mitra Terlindungi Program JKN
TRANSMEDIARIAU.COM, JAKARTA.
Kebakaran Ruang Kesra Setda Inhil Jadi Alarm Serius, DPRD Riau Minta Perbaikan Instalasi Menyeluruh
TRANSMEDIARIAU.COM - Insiden kebakaran yang terjadi di ruangan Bagian Kesejahter.
Menjadi Gerbang Strategis Perdagangan Dunia. Gubernur Ansar : Kadin Harus Menjadi Rumah Besar Dunia Usaha di Kepri.
Transmediariau.com, Tanjungpinang – Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ansar Ahmad menegaskan posi.
Terpilih Pimpin Kadin Kepri 2026 - 2031, Ir. Mustava, MM : Siap Perkuat Sinergi, Program Strategis dan Perluas Investasi.
Transmediariau.com, Tanjungpinang– Musyawarah Provinsi (Musprov) ke V Kamar Dagang dan Industri.







