Pilihan +INDEKS
Kejari Inhu Turut Meriahkan Jalan Sehat HUT ke-78 RI

TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Tim gerak jalan sehat Kejaksaan Negeri (Kejari) Indragiri Hulu (Inhu), Riau turut serta memeriahkan dan menyemarakkan Hari Ulang Tahun ke-78 Republik Indonesia, Minggu (13/8).
Jalan sehat dimulai dari Ruang Terbuka Hijau (RTH) Rengat dengan mengelilingi kota dan finish kembali di RTH.
“Kejari Inhu menurunkan dua tim yakni putra dan putri,” kata Kajari Inhu melalu Kasi Intelijen Arico Novis Saputra di Rengat.
Masing-masing tim ada 10 orang baik pegawai maupun tenaga honorer Kejari Rengat.
Semua peserta sangat semangat dan sukses mengikuti acara yang dilaksanakan pada 2023.
Sebagai Kejari, sangat berterima kasih atas kegiatan yang dilaksanakan oleh Pemerintah Kabupaten Indragiri Hulu.
“Tentunya, semoga kita selalu bisa menanamkan nilai-nilai proklamasi serta berkontribusi positif untuk mengisi kemerdekaan,” ujarnya.
Kegiatan seperti ini sangat bagus untuk menimbulkan kembali rasa Nasionalisme kepada seluruh masyarakat.
Seperti diketahui, acara gerak jalan sehat itu berjalan sukses, ribuan masyarakat menghadiri dan memadati RTH Kota Rengat.
Bahkan kegiatan gerak jalan itu diikuti oleh Organisasi Perangkat Daerah (OPD), instansi vertikal dan swasta. *
Berita Lainnya +INDEKS
Camat Selayar Awali Safari Ramadhan di Masjid Nurul Jannah Kampung Selayar.
TRANSMEDIARIAU.COM. Lingga - Camat Selayar, H. Abdul Kamar, mengawali Safari Ram.
Bupati Inhil Gelar Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama IKMR
TEMBILAHAN – Dalam semarak bulan suci Ramadan, Bupati Indragiri Hilir, Haji He.
Wabup Inhil Yuliantini Safari Ramadhan Sekaligus Salurkan Santunan untuk Kaum Duafa
PULAU BURUNG – Wakil Bupati Indragiri Hilir, Yuliantini, melanjutkan agenda Sa.
Bupati dan Wakil Bupati Lingga Safari Ramadhan di Masjid Al-Munawarah Dusun II Sembuang Desa Penuba Timur.
TRANSMEDIARIAU.COM, Lingga - Bupati Lingga M. Nizar bersama Wakil Bupati Nofriza.
Hari Pertama Bertugas, Bupati Ade dan Wabup Hendrizal Tinjau Pelayanan Kesehatan di RSUD Indrasari Rengat
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Usai pimpin apel perdana dan hadiri serah terima jaba.
Sambut Bulan Suci Ramadhan 1446 Hijriah, Ketua DPRD Kepri, Iman Sutiawan SE Berbagi Sembako.
Transmediariau.com, Tanjungpinang - Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1446 Hijriah , yang bertepatan .