Pilihan +INDEKS
Bupati Inhil HM Wardan Terima Lencana Bhakti Desa Pertama

Berkat kerja keras dan komitmen dalam mendorong percepatan pembangunan Desa sehingga seluruh Desa di Kabupaten Indragiri Hilir mencapai Status Berkembang, Maju dan Mandiri, Bupati Inhil HM Wardan mendapatkan Apresiasi dan penghargaan berupa Lencana Bhakti Desa Pertama oleh Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Republik Indonesia.
Pemberian penghargaan tersebut secara langsung diberikan pihak Direktorat Jenderal Pembangunan Desa Kementerian Desa PDTT Republik Indonesia kepada Bupati Inhil HM Wardan dalam acara Rapat Kerja (Rakor) Urusan Penyelenggara Pemerintahan Desa Se-Provinsi Riau Tahun 2023 yang di laksanakan pada SKA Co.Ex Pekanbaru, Kamis pagi (02/11).
"Alhamdulillah Berkat kerja keras dan komitmen kita dalam melakukan percepatan pembangunan di desa terutama melalui Program DMIJ Plus Terintegrasi, kita mendapatkan penghargaan ini," ungkap Bupati HM Wardan.
"Dari total 197 Desa, Kabupaten Indragiri Hilir saat ini memiliki 22 Desa Mandiri, 86 Desa Maju dan 89 Desa berkembang serta tidak ada lagi Desa yang berstatus Desa tertinggal dan sangat tertinggal," Tambah Bupati.
Pada acara tersebut, Kecamatan Tembilahan Hulu mendapatkan piagam penghargaan dari pemerintah provinsi Riau atas torehan prestasi pemenang ke-tiga pada lomba evaluasi kinerja Kecamatan tingkat provinsi Riau tahun 2023.*(adv)
Berita Lainnya +INDEKS
Bupati Inhil Gelar Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama IKMR
TEMBILAHAN – Dalam semarak bulan suci Ramadan, Bupati Indragiri Hilir, Haji He.
Wabup Inhil Yuliantini Safari Ramadhan Sekaligus Salurkan Santunan untuk Kaum Duafa
PULAU BURUNG – Wakil Bupati Indragiri Hilir, Yuliantini, melanjutkan agenda Sa.
Bupati dan Wakil Bupati Lingga Safari Ramadhan di Masjid Al-Munawarah Dusun II Sembuang Desa Penuba Timur.
TRANSMEDIARIAU.COM, Lingga - Bupati Lingga M. Nizar bersama Wakil Bupati Nofriza.
Hari Pertama Bertugas, Bupati Ade dan Wabup Hendrizal Tinjau Pelayanan Kesehatan di RSUD Indrasari Rengat
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Usai pimpin apel perdana dan hadiri serah terima jaba.
Sambut Bulan Suci Ramadhan 1446 Hijriah, Ketua DPRD Kepri, Iman Sutiawan SE Berbagi Sembako.
Transmediariau.com, Tanjungpinang - Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1446 Hijriah , yang bertepatan .
Pj. Sekdakab Inhil H. Tantawi Jauhari Buka Sosialisasi Perlindungan Ekosistem Pekerja Desa
TRANSMEIARIAU.COM - Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir bekerja sama dengan BPJ.