Pilihan +INDEKS
Pasukan Emak- emak Turun Gunung Menangkan Paslon Asset di Pekaitan

ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Kampanye dialogis pasangan calon bupati dan wakil bupati Rohil, Nomor 1, Afrizal Sintong - Setiawan (ASSET), Minggu (6/10/2024), di Kecamatan Pekaitan.
Kedatangan Asset dilokasi disambut antusias masyarakat yang didominasi emak-emak. Ratusan kursi sampai tak mencukupi hingga tampak merekapun rela berdiri berjam -jam hanya untuk menyaksikan orasi politik Afrizal Sintong.
Afeizal Sintong mengakui begitu besar semangat emak-emak untuk menghadiri kampanye dialogis ini. "Saya melihat dan menyaksikan pertemuan pagi hari ini para ibu-ibu mukanya tampak bahagia dengan senyum yang selalu merekah," ucapnya.
Semoga, ucap Afrizal, pertemuan ini membawa keberkahan bagi kita semua, apalagi emak-emak rela meninggalkan perkerjaan rumah demi menghadiri kampanye ini.
" Nanti ibu-ibu sampaikan ya kepada suaminya, coblos nomor 1, Afrizal Sintong - Setiawan pada tanggal 27 november. "Ujar Afrizal, (AMAN).
Berita Lainnya +INDEKS
Segera Memimpin Riau, Ini Sederet Janji Kampanye Abdul Wahid-SF Hariyanto
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Abdul Wahid dan SF Hariyanto akan segera diamana.
Warga Antusias Saat Reses Perdana Mafirion sebagai Anggota DPR RI
INHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Reses adalah merupakan komunikasi dua arah antara le.
Nasir Wardan Sampaikan Ribuan Terimakasih ke Masyarakat Riau dan Ucapkan Selamat Kepada Abdul Wahid - SF Haryanto
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Pasangan Calon (Paslon) Gubernur dan Wakil Guber.
Gubernur Terpilih Belum Dilantik, Ketua Tim Suwai Ucapkan Selamat
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Meski Gubernur.
Unggul di 9 Kabupaten, Paslon Bermarwah Kantongi 1,2 Juta Suara
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Rekapitulasi penghit.
Ketua Koalisi Kbs Bersatu Di Saat Pleno Selesai Berterimakasih Kepada Seluruh Pihak Atas Kemenangan Paslon Kasmarni - Bagus Santosa
TRANSMEDIARIAU.COM - Ketua Koalisi KBS Bersatu Rahmad S.Ikom mengucapkan terimak.