Pilihan +INDEKS
Kanit Lantas Polsek Rengat Barat Ingatkan Pelajar Tertib Berlalu Lintas

TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Dalam upaya menanamkan kesadaran tertib berlalu lintas sejak dini, Kanit Lantas Polsek Rengat Barat, Iptu P. Manurung mengingatkan para pelajar tentang pentingnya keselamatan di jalan raya.
Hal tersebut disampaikan ketika menjadi pembina upacara bendera di SMA Negeri 1 Rengat Barat, Senin (17/2/2025).
"Dalam rangka Operasi Keselamatan Lancang Kuning 2025, kami mengingatkan kepada para pelajar agar selalu mematuhi peraturan lalu lintas, menggunakan helm saat berkendara, serta menghindari penggunaan knalpot tidak standar yang dapat mengganggu ketertiban umum," ujar P. Manurung dalam amanatnya.

Dalam kesempatan itu, ia juga mensosialisasikan tentang pendaftaran anggota Polri tahun 2025 bagi siswa-siswi yang berminat bergabung dengan institusi kepolisian.
Dengan edukasi ini, Manurung berharap para pelajar dapat lebih memahami dan sadar akan pentingnya tertib berlalu lintas demi keselamatan diri sendiri dan orang lain sehingga diharapkan dapat mencegah angka kecelakaan di kalangan remaja.
Berita Lainnya +INDEKS
Bakti Sosial Polri Presisi, Kapolres Inhu Serahkan Langsung Bantuan ke Mahasiswa
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Dalam rangka menyambut Bulan Suci Ramadhan 1446 H, .
Jelang Ramadan, Polres Inhu Amankan Ratusan Gram Narkoba, Miras dan Knalpot Brong
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Menjelang Ramadan 1446 H.
Turut Sukseskan Program Presiden, PT Tasma Puja dan Polres Inhu Tanam Jagung Pipil
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Dalam upaya mendukung .
Keren! Inovasi Unit Lantas Polsek Rengat Barat dan Rutan, Pengendara Tertib Lalu Lintas Dapat Hadiah
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Unit Lantas Polsek Rengat Barat bekerja sama dengan.
Operasi Keselamatan LK 2025 Berakhir, Ribuan Warga Inhu Lakukan Pelanggaran
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Operasi Keselamatan LK 2025 yang berlangsung sejak 10.
Launching Sekolah Tertib Berlalu Lintas, Satlantas Polres Inhu Teken MoU
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Setelah melalui berbagai tahapan, mulai sosialisasi, .