Pilihan +INDEKS
Bupati dan Wakil Bupati Inhil Dianugerahi Gelar Adat Oleh LAMR
TRANSMEDIARIAU.COM - Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR) Kabupaten Indragiri Hilir secara resmi menganugerahkan gelar adat kepada Bupati Indragiri Hilir H. Herman, SE, MT dan Wakil Bupati Inhil Yuliantini S. Sos, M.Si dalam sebuah prosesi adat yang berlangsung khidmat di gedung daerah Engku Kelana Tembilahan, Rabu (26/11/2025).

Acara yang disejalankan dengan pelantikan pengurus LAMR Inhil masa khidmat 2025-2030 ini turut dihadiri Ketua MKA dan Ketua umum serta jajaran pengurus DPH LAM Riau, unsur Forkopimda serta kepala OPD di lingkungan Pemkab. Inhil, serta Pengurus dan Anggota LAMR Kab. Inhil, Ketua TP. PKK juga camat se Kab. Inhil dan undangan lainnya.
Dalam prosesi tersebut Bupati Inhil H. Herman, SE, MT menerima pemberian gelar Datuk Seri Setia Amanah dan Wakil Bupati Inhil menerima gelar Datuk Seri Timbalan Setia Amanah Puan Yuliantini S. Sos, M.Si langsung dari Ketua Majelis Kerapatan Adat (MKA) LAM Riau.

Dalam sambutannya, Bupati Inhil Datuk Seri Setia Amanah H. Herman, SE, MT menyampaikan bahwa pemberian gelar adat ini merupakan amanah dan kepercayaan yang sangat besar.

“Gelar ini bukanlah sekedar penghormatan , namun ini merupakan sebuah amanah dan marwah yang terletak dipundak serta doa dan harapan masyarakat yang dititipkan oleh lembaga adat kepadalami sebagaimana yang telah menjadi adat tradisi sejak dahulu”, ucapnya.

Sebelum mengakhiri sambutannya H. Herman jugaemohon doa restu dan tunjkk ajar agar kedepannya dapat menjalankan amanah dengan sebakk – baiknya.
Berita Lainnya +INDEKS
Kolaborasi BPJS dan Gojek, Pastikan Pengemudi Mitra Terlindungi Program JKN
TRANSMEDIARIAU.COM, JAKARTA.
Kebakaran Ruang Kesra Setda Inhil Jadi Alarm Serius, DPRD Riau Minta Perbaikan Instalasi Menyeluruh
TRANSMEDIARIAU.COM - Insiden kebakaran yang terjadi di ruangan Bagian Kesejahter.
Menjadi Gerbang Strategis Perdagangan Dunia. Gubernur Ansar : Kadin Harus Menjadi Rumah Besar Dunia Usaha di Kepri.
Transmediariau.com, Tanjungpinang – Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ansar Ahmad menegaskan posi.
Terpilih Pimpin Kadin Kepri 2026 - 2031, Ir. Mustava, MM : Siap Perkuat Sinergi, Program Strategis dan Perluas Investasi.
Transmediariau.com, Tanjungpinang– Musyawarah Provinsi (Musprov) ke V Kamar Dagang dan Industri.
Pemkab Inhu Lantik 116 Pejabat Administrator dan Pengawas
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Pemerintah Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) melakuka.







