Pilihan +INDEKS
Awasi Pelaksanaan Admistrasi WNA, Imigrasi Kelas II TPI Siak Turun ke Lapangan

TRANSMEDIARIAU.COM - Kantor Imigrasi Kelas II TPI Siak melakukan pengawasan terhadap tenaga kerja asing yang bekerja di PT. Indah Kiat Pulp and Paper,kamis(31/1/2019).
Pengawasan tersebut guna mentertipkan Warga negara asing maupun para tenaga kerja asing yang bekerja di wilayah kerja kantor Imigrasi siak.
"Kita bersama tim melakukan pengawasan langsung kelapangan untuk melihat dokumen ketenagakerjaan di perusaan PT. Indah Kiat Pulp and Paper ini,"ujar kepala kantor imigrasi kelas II TPI siak, Anak Agung Bagus Narayana.
Dikatakannya, PT. Indah Kiat Pulp and Paper merupakan perusahaan besar yang menyerap ribuan tenaga kerja baik lokal maupun asing yang harus di periksa kelengkapan administrasinya dalam bekerja.
"Ini merupakan program kita dalam upaya melakukan pengawasan terhadap tenaga kerja asing yang bekerja di wilayah kerja kita,semoga dengan kegiatan ini para tenaga kerja asing tidak melakukan pelanggaran izin,"pungkas Anak Agung Bagus Narayana.
Berita Lainnya +INDEKS
Bersama Forkopimda, Polres Rohil Ikuti Zoom Meeting Panen Raya Jagung Serentak
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Bersama Forkopimda, Kapolres Rohil AKBP Isa Ima.
Dukung Asta Cita, Polsek Pujud Polres Rohil Lakukan Penanaman Jagung
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Dalam rangka mendukung Program Asta Cita Presiden Re.
PT NWR Sampaikan Bela Sungkawa Atas Kejadian Kecelakaan Karyawan PT ERB
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Sebuah kecelakaan tunggal merenggut nyawa 15 kar.
Sosialisasikan Penerimaan Anggota Polri, Kapolres Rohil: Tidak Dipungut Biaya atau Gratis
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, S.I.K M.H. me.
Migo Mufartha Silaturahim Ke Tuan Guru Syekh Ismail Royan
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Sebelum mengembalilan formulir pendaftaran Bakal.
Wakapolres Rohil Pimpin Apel Gelar Pasukan Ops Keselamatan Lancang Kuning 2025
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Mewakili Kapolres Rohil AKBP Isa Imam Syahroni, S.I..