Pilihan +INDEKS
Usai Teken MoU Bersama Disdukcapil, IWO Inhil Siap Sosialisasikan Informasi Adminduk ke Masyarakat

TRANSMEDIARIAU.COM - Ikatan Wartawan Online (IWO) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) siap mensosialisasikan informasi Administrasi Kependudukan (Adminduk) ke masyarakat.
Sosialisasi yang akan dilakukan oleh Organisasi kewartawan ini yakni berbentuk sebuah publikasi berita yang dimuat berbagai media yang ada di lingkup Organisasi IWO Inhil.
Ketua IWO Inhil, Muridi Susandi menyatakan hal tersebut setelah melakukan MoU bersama Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Inhil di Hotel Elit Tembilahan, Senin (30/9/2019).
"MoU yang baru saja kita lakukan dengan Disdukcapil guna untuk mejalin kerjasama dalam bentuk informasi Adminduk. Kita konsisten akan mensosialisasikan berita Adminduk ke masyarakat," jelas Muridi.
Muridi menilai informasi Adminduk sangat penting ke masyarakat karena informasi tersebut bisa diketahui oleh publik dan dapat diakses oleh masyarakat luas. "Kita harus gencar menginformasikan Adminduk agar masyarakat jauh dan dekat dari ibu kota bisa mengetahui informasi terbaru. Itu merupakan komitmen IWO Inhil," imbuhnya.
Berita Lainnya +INDEKS
F SPTI K SPSI Kabupaten Bengkalis Pimpinan Rasiman Manurung Datangi PKS PT PAA, Kubu Kamal siap Kerja
DURI, TRÀNSMEDIARIAU.com - Ratusan masa Serikat Pekerja Transportasi Indonesia (SPTI) DPC Kabupa.
Sambut Bulan Suci Ramadan, MPC-PP Inhu Gelar Syukuran dan Santuni Anak Panti Asuhan
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Dalam rangka menyambut datangnya bulan suci Ramadan, .
Polsek Singingi Hilir Gencarkan KRYD Jelang Ramadan
KUANSING, TRANSMEDIARIAU.COM - Menjelang bulan suci Ramadhan, jajaran Polsek Sin.
Polsek Singingi Hilir Bersama Warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Lintas Sumatera
KUANSING, TRANSMEDIARIAU.COM - Anggota Polsek Singingi Hilir bersama masyarakat .
Pemuda Pancasila Kabupaten Lingga Laksanakan Kegiatan Makan Bergizi Gratis
TRANSMEDIARIAU.COM, Lingga - Dalam rangka mendukung kesuksesan program prioritas.
Dukung Program Asta Cita, Polsek Pujud Lakukan Penanaman Jagung 1 Juta Hektare
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Polsek Pujud Polres Rohil menggelar kegiatan pe.