Pilihan +INDEKS
Polres Inhil Wakafkan Al - Qur'an Dan Material Bedah Rumah Kepada Masyarakat Desa Teluk Nibung

TRANSMEDIARIAU.COM, PULAU BURUNG – Polres Inhil melalui Polsek Pulau Burung menyalurkan 2 macam bantuan kepada masyarakat Desa Teluk Nibung, Kecamatan Pulau Burung, Kabupaten Inhil, Riau, Jum’at (12/3).
Bantuan diserahkan langsung melalui Bhabinkamtibmas Desa Teluk Nibung Brigadir Hendra yang diterima langsung oleh Kepala Desa Teluk Nibung Sucipto, S.Pd di Kantor Desa Teluk Nibung.
2 jenis bantuan yang disalurkan kepada pihak desa, antara lain, wakaf sebanyak 16 pcs Al – Qur’an dan material bangunan.
Sementara itu bantuan untuk pembelian material dalam rangka bedah rumah masyarakat yang tidak layak huni, antara lain, yaitu, 2 kodi Seng 6 kaki dan 4 buah perabung.
Menurut Bhabinkamtibmas Desa Teluk Nibung Brigadir Hendra, melalui bantuan ini di harapkan memunculkan semangat baca Al-Qur'an pada masyarakat Desa Teluk Nibung serta .eningkatkan citra POLRI yang dicintai masyarakat.
“Semoga terus terciptanya situasi Kamtibmas yang kondusif dengan adanya hubungan baik antara POLRI dan masyarakat. Semoga bantuan ini bisa mendukung kemajuan desa,” pungkasnya.
Berita Lainnya +INDEKS
F SPTI K SPSI Kabupaten Bengkalis Pimpinan Rasiman Manurung Datangi PKS PT PAA, Kubu Kamal siap Kerja
DURI, TRÀNSMEDIARIAU.com - Ratusan masa Serikat Pekerja Transportasi Indonesia (SPTI) DPC Kabupa.
Sambut Bulan Suci Ramadan, MPC-PP Inhu Gelar Syukuran dan Santuni Anak Panti Asuhan
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Dalam rangka menyambut datangnya bulan suci Ramadan, .
Polsek Singingi Hilir Gencarkan KRYD Jelang Ramadan
KUANSING, TRANSMEDIARIAU.COM - Menjelang bulan suci Ramadhan, jajaran Polsek Sin.
Polsek Singingi Hilir Bersama Warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Lintas Sumatera
KUANSING, TRANSMEDIARIAU.COM - Anggota Polsek Singingi Hilir bersama masyarakat .
Pemuda Pancasila Kabupaten Lingga Laksanakan Kegiatan Makan Bergizi Gratis
TRANSMEDIARIAU.COM, Lingga - Dalam rangka mendukung kesuksesan program prioritas.
Dukung Program Asta Cita, Polsek Pujud Lakukan Penanaman Jagung 1 Juta Hektare
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Polsek Pujud Polres Rohil menggelar kegiatan pe.