Pilihan +INDEKS
Kajati Bersama Kajari Serahkan Bantuan Sembako

Transmediariau.com - Kepala Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau HARI SETIYONO, SH.MH. didampingi Kepala Kejaksaan Negeri Tanjungpinang JOKO YUHONO, SH.MH., dan Asisten Pembinaan Kejaksaan Tinggi Kepri, Senin 16 Agustus 2021 menyerahkan bantuan berupa beras sebanyak 300 bungkus untuk keperluan dapur umum yang dikelola untuk melayani warga masyarakat Tanjungpinang yang menjalani isolasi mandiri.
Bantuan sebanyak 1,5 ton tersebut diserahkan di kantor BPBD Kota Tanjungpinang dan diterima secara simbolis oleh Walikota Tanjungpinang RAHMA sebagai bentuk kepedulian Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau beserta jajaran terhadap sebagian warga Kota Tanjungpinang yang sedang menjalani isolasi mandiri.
Turut hadir dalam kegiatan tersebut pejabat Pemko Tanjungpinang dan para kasi di Kejaksaan Negeri Tanjungpinang. Acara berlangsung dengan menerapkan protokol kesehatan.
Berita Lainnya +INDEKS
Ayunkan Golok ke Petugas, DPO Narkoba Berhasil Kabur, Kroninya Diringkus Polsek Lirik
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Upaya pengungkapan kasus peredaran narkotika di wil.
Dugaan Korupsi Pelabuhan Sagu-sagu Lukit: Penyidikan Menunggu Hasil Audit
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Penyidikan kasus dugaan korupsi dalam proyek pem.
Polsek Rengat Barat Ciduk Pemuda dan Pelajar Pengedar Sabu, Ratusan Gram Sabu Diamankan
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Polsek Rengat Barat, Polres Inhu berhasil mengungka.
Buronan Kejari Pekanbaru Berhasil Ditangkap
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Kejaksaan Negeri (Kejari) Pekanbaru akhirnya men.
Jelang Ramadan, Polda Riau Musnahkan Miras dan Narkoba hingga Knalpot Brong
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Jelang bulan suci Ramadan, Polda Riau memusnahka.
Kejaksaan Negeri Tanjungpinang Terima Pelimpahan Kasus Tipikor Pembangunan Studio LPP TVRI Kepri.
Transmediariau.com, Tanjungpinang - Kejaksaan Negeri (Kejari) Tanjungpinang menerima pelimpahan t.