Pilihan +INDEKS
Kunjungan Kerja Kajati Terkait Penyelesaian Perkara dengan Pendekatan Restorative Justice
Transmediariau.com - Senin 27 Juni 2022 Kepala Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau Gerry Yasid, SH, MH didampingi Asintel Kejati Kepri Dr. Lambok M.J Sidabutar, SH, MH melaksanakan Kunjungan Kerja ke Kabupaten Natuna dengan tiba di Bandara Ranai Kabupaten Natuna dan disambut oleh Kepala Kejaksaan Negeri Natuna Imam M.S Sidabutar, SH, MH bersama Bupati Natuna Wan Siswandi, S.Sos, M.Si, Unsur Forkopimda Plus Kabupaten Natuna, Ketua LAM Kabupaten Natuna, Tokoh Masyarakat dan Tokoh Agama Kabupaten Natuna.
Dalam kegiatan ini didahului dengan Kunjungan Kerja ke Kantor Kejaksaan Negeri Natuna kemudian dilanjutkan ke Kantor Bupati Natuna.
Kepala Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau Gerry Yasid SH, MH melalui Kasi Penkum Kejati Kepri Nixon Andreas Lubis, SH, M.Si menerangkan bahwa dalam kegiatan ini juga dilaksanakan Silaturahmi dan Sosialisasi "Penyelesaian Perkara dengan Pendekatan _Restorative Justice_" di Gedung Sri Srindit Ranai Kabupateb Natuna yang dihadiri Kajari Natuna dan jajaran, Bupati Natuna, Wakil Bupati Natuna, Ketua DPRD Kabupaten Natuna, Unsur Forkopimda Plus Kabupaten Natuna, Sekda, Asisten, Inspektur, Kepala Dinas, Kepala Badan, Camat, Lurah dan Kepala Desa pada Pemerintah Kabupaten Natuna serta Ketua LAM, Tokoh Masyarakat dan Tokoh Agama Kabupaten Natuna dengan Kepala Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau Gerry Yasid, SH, MH sebagai Narasumber.
Dalam kegiatan tersebut juga dilaksanakan Dialog Interaktif dengan peserta yang hadir dan berlangsung dengan lancar dan komunikatif serta dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan.(*)
Berita Lainnya +INDEKS
Oknum PNS PUPR Pemkab Inhu Terlibat Narkoba, Ini Keterangan Polisi
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU -Seorang oknum Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang bertugas.
Kasus Cabul, Polres Inhu Kembali Ringkus Tiga Pelaku, Dua Buron dan Diminta Menyerahkan Diri
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU .
Supir Bus Antar Provinsi Kedapatan Bawa Sabu saat Pengecekan Kesehatan oleh Satlantas Polres Inhu
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Upaya Polres Indragiri Hulu (Inhu) dalam menjamin kes.
Ngamuk karena Dilaporkan ke Istrinya, Pria di Batang Gansal Tebas Wajah Korban
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Aksi penganiayaan brutal terjadi di wilayah Kecamat.
10 Remaja Gilir Gadis Belia Berkali-kali, Lima Pelaku Telah Diamankan Polres Inhu
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Polres Indragiri Hulu (Inhu) berhasil mengamankan lim.
Diduga Cabuli Anak di Bawah Umur, Karyawan Pasar Malam Asal Jambi Diringkus Polsek Rengat Barat
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Polsek Rengat Barat, Polres Indragiri Hulu (Inhu), me.







