Pilihan +INDEKS
Polres Inhu Gelar Operasi Keselamatan LK di 3 Titik, Puluhan Pengendara Terjaring

TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Satuan Polisi Lalu Lintas (Satlantas) Polres Inhu, Polda Riau hari ini melaksanakan Operasi Keselamatan Lancang Kuning (Lk) 2023 di tiga titik, yakni Jalan Sultan Kota Rengat, Jalan Lintas Timur (Jalintim) Kelurahan Pematang Reba, Kecamatan Rengat Barat dan Jalintim Kelurahan Pangkalan Kasai, Kelurahan Seberida.
"Operasi hari ini, kita mengerahkan 16 personel Satlantas Polres Inhu," kata Kapolres Inhu, AKBP Dody Wirawijaya, S.I.K melalui Kasat Lantas Polres Inhu, AKP Rocky Junasmi, S.I.K, M.H, Sabtu 11 Februari 2023 siang.
Kasat menjelaskan bahwa selama operasi Satuan Tugas (Satgas) Penegakan Hukum (Gakum) Satlantas Polres Inhu tetap mengedepankan teguran secara humanis kepada 45 pengendara sepeda motor yang tidak menggunakan helm SNI, melawan arus dan pengendara di bawah umur.
"Teguran humanis juga diberikan pada 40 pengemudi kendaraan roda empat atau lebih, karena tidak memasang safety bell ketika mengemudi," tambah Kasat.
Lebih jauh Kasat menjelaskan bahwa ada beberapa sasaran yang diharapkan tercapai dalam operasi ini, diantara terciptanya Kamseltibcarlantas pada saat pelaksanaan Ops Keselamatan LK 2023.
Kemudian, mencegah terjadinya pelanggaran lalu lintas dan kecelakaan lalu lintas serta meningkatkan kewaspadaan para pengendara, agar masyarakat merasakan aman dan nyaman dengan kehadiran Polri di tengah masyarakat dan mengantisipasi kejahatan lainnya. (Arlendi)
Berita Lainnya +INDEKS
Tingkatkan Sinerginitas, Polsek Mandau Gelar Jum'at Curhat bersama Warga dan Pemdes Air Kulim
MANDAU,TRANSMEDIARIAU.com -Program Jumat Curhat Polsek Mandau bersama Warga desa Air Kulim Kec. B.
Kapolsek Peranap Diganti, Kapolres Inhu: Rem Blong, Langsung Kerja
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Suasana khidmat menyelimuti lapangan apel Mapolres .
Polsek Daik Lingga Bagikan Ratusan Takjil Ramadhan 1446 H Dalam Rangka HUT ke-20 Polda Kepri kepada Masyarakat.
TRANSMEDIARIAU.COM, Lingga - Menyemarakan HUT ke-20 Polda Kepri, Polsek Daik Lin.
Sempat DPO Kasus Narkoba, Bripka Hendra Gunawan Akhirnya Dipecat
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Menegaskan komitmennya.
AKP Joshua: Tindak Tegas Jika Ada Penyelewengan Sembako Saat Ramadan dan Lebaran
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Menjelang bulan suci Ramadan dan Hari Raya Idul Fit.
Pastikan Kenyamanan Ibadah dan Antisipasi Balap Liar, Polsek Seberida Patroli Subuh
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Demi menjaga ketertiban dan kenyamanan masyarakat d.