Pilihan +INDEKS
Berbahan Dasar Pohon Kelapa, Home Industri Perajin Di Inhil Hasilkan Furniture Yang Bernilai Mewah

TRANSMEDIARIAU.COM - Selain berjuluk negeri seripu parit, Kabupaten Indragiri Hilir, juga dikenal sebagai negeri Hamparan Kelapa Dunia, tingginya potensi perkebunan kelapa di Inhil menjadikan Inhil kaya akan kerajinan berbahan dasar kelapa, salah satunya furnitur. 06/10/23
berbagai jenis kerajinan daaerah berbahan dasar kelapa bisa dijumpai di shoroom Dekranasda Kabupaten Indragiri Hilir, seperti meja makan, pembatas, meja bundar, kursi, bingkai, lemari, meja teras dan meja tamu.
Salah satu yang menarik adalah furnitur dari pohon kelapa.
Dijelaskan Ronny Suhendra, mebel yang tersedia di Shoroom Dekranasda berbahan utama kayu dari pohon kelapa yang dibuat oleh pengrajin mebel di Tembilahan tanpa mengunakan paku.
“Untuk mabel kelapa dekranas bekerja sama dengan bang Saleh salah satu pengrajin mebel kelapa, alamat mebelnya di dekat sebelah pengusaha muslim, di jalan Baharuddin Yusuf, Tembilahan,” sebut Ronny Pengurus Dekranasda Inhil.
Lanjut Ronny dalam proses pembuatnya, kayu pohon kelapa direndam selama kurang lebih 6 bulan guna mendapatkan kayu yang lebih kuat dan serat kayu yang timbul.
“Direndam itu untuk mendapatkan batang kelapa yang kuat dan serat yg timbul,” ungkap Ronny.
Sementara itu untuk harga, mebel dari kayu pohon kelapa di patok mulai dari 1 juta hingga 5 juta rupiah, tergantung mebel
Disebutkan Ronny salah satu kelebihan mebel dari bahan kayu pohon kelapa memiliki serat kayu, lebih kuat dan terlihat cantik. (Adv)
Berita Lainnya +INDEKS
Kisah Sukses Koptan Lansia Beternak Bebek Binaan CSR PT TPP di Inhu
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Di sudut kecil Desa Mekar Sari Kecamatan Lirik Kabupa.
Polres Inhil Laksanakan Panen Raya Jagung Serentak Tahap 1
INHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Polres Kabupaten Indragri Hilir (Inhil) mengikuti Pa.
Polda Riau Panen Jagung 156,6 Ton
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Polda Riau menggelar panen raya jagung pipil tah.
Sambu Group Tetap Beroperasi dan Cari Solusi, Di Tengah Ketidakpastian Pasokan Kelapa
TRABSMEDIARIAU.COM -Pada awal tahun 2025, Sambu Group dengan sangat terpaksa mel.
Dukung Program Presiden Prabowo, Polres Rohil bersama Forkopimda Tanam Jagung Serentak
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Polres Rohil bersama Forkompinda menggelar penanaman.
Resmikan Koperasi Berbenah Sejahtera Bersama, Pesan H. Lis Darmansyah : Berikan Kontribusi Perekonomian Tanjungpinang Lebih Baik.
Transmediariau.com, Tanjungpinang - Wali Kota Terpilih Kota Tanjungpinang, H. Lis Darmansyah, SH .