Pilihan +INDEKS
Galery
Potret UMKM dalam Pengolahan Amplang Udang Kembar Khas Inhil

TRANSMEDIARIAU.COM - Kabupaten Indragiri Hilir, Riau dikenal memiliki kekayaan alam melimpah terutama dari hasil laut nya, salah satu yang banyak dihasilkan adalah udang. Tingginya produksi udang di Inhil membuat banyak pelaku usaha menjadikan udang sebagai bahan baku olahan dagangan mereka, salah satunya Amplang Udang. 29/11/23
Salah satu pemiliki usaha Amplang Udang terbesar di Inhil adalah siska Karolina. Siska memiliki gerai Amplang Udang dengan nama Amplang Udang Kembar di Parit 4 Sungai Luar, Kecamatan Batang Tuaka.
Gerai Amplang Udang kembar milik siska sudah berdiri sejak 8 tahun lalu. Melalui usaha tersebut siska mampu membuka lapangan kerja bagi IRT di lingkungan tempat tinggalnya dengan mempekerjakan 10 orang karyawan.
Amplang udang Kembar memiliki bentuk kecil dan tidak bertekstur, hal ini menajdi ciri khas tersendiri dari amplang udang pada umumnya. (Galery Foto)
Berita Lainnya +INDEKS
Kisah Sukses Koptan Lansia Beternak Bebek Binaan CSR PT TPP di Inhu
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Di sudut kecil Desa Mekar Sari Kecamatan Lirik Kabupa.
Polres Inhil Laksanakan Panen Raya Jagung Serentak Tahap 1
INHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Polres Kabupaten Indragri Hilir (Inhil) mengikuti Pa.
Polda Riau Panen Jagung 156,6 Ton
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Polda Riau menggelar panen raya jagung pipil tah.
Sambu Group Tetap Beroperasi dan Cari Solusi, Di Tengah Ketidakpastian Pasokan Kelapa
TRABSMEDIARIAU.COM -Pada awal tahun 2025, Sambu Group dengan sangat terpaksa mel.
Dukung Program Presiden Prabowo, Polres Rohil bersama Forkopimda Tanam Jagung Serentak
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Polres Rohil bersama Forkompinda menggelar penanaman.
Resmikan Koperasi Berbenah Sejahtera Bersama, Pesan H. Lis Darmansyah : Berikan Kontribusi Perekonomian Tanjungpinang Lebih Baik.
Transmediariau.com, Tanjungpinang - Wali Kota Terpilih Kota Tanjungpinang, H. Lis Darmansyah, SH .