Pilihan +INDEKS
Polsek Rengat Barat Gelar TTM Ramadan

TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Dalam mengisi moment di bulan suci Ramadan, Kepolisian sektor (Polsek) Rengat Barat, Polres Inhu, Polda Riau melakukan ragam program inovasi kreatif. Satu diantara yang dilakukannya adalah menggelar Tahanan Tarawih Mengaji (TTM) Ramadan di ruang Tahanan Mapolsek.
Kapolsek Rengat Barat, AKP Buha Siahaan mengatakan TTM Ramadan yang digelar pada Sabtu (16/3) malam tersebut dipimpin oleh Bhabinkamtibmas, Aiptu Saiful Maruf.
"Dia juga mengajarkan para tahanan untuk mengaji bahkan memimpin membaca Alquran bersama para tahanan," katanya.
Kapolsek menjelaskan bimbingan kerohanian selalu dilaksanakan agar tahanan itu menjadi lebih baik lagi usai keluar nanti. Hal ini dilakukan agar tahanan yang berurusan dengan hukum dengan perkara yang berbeda-beda dapat mengisi waktunya dengan kegiatan positif di bulan suci ramadan sehingga dapat mendorong para tahanan nantinya selalu berbuat positif.
"TTM Ramadhan menjadi program unggulan Polsek Rengat Barat selama bulan suci ini. Apalagi yang diajarkan terkait urusan agama dan bekal untuk akhirat," pungkas Kapolsek.
Berita Lainnya +INDEKS
Tingkatkan Sinerginitas, Polsek Mandau Gelar Jum'at Curhat bersama Warga dan Pemdes Air Kulim
MANDAU,TRANSMEDIARIAU.com -Program Jumat Curhat Polsek Mandau bersama Warga desa Air Kulim Kec. B.
Kapolsek Peranap Diganti, Kapolres Inhu: Rem Blong, Langsung Kerja
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Suasana khidmat menyelimuti lapangan apel Mapolres .
Polsek Daik Lingga Bagikan Ratusan Takjil Ramadhan 1446 H Dalam Rangka HUT ke-20 Polda Kepri kepada Masyarakat.
TRANSMEDIARIAU.COM, Lingga - Menyemarakan HUT ke-20 Polda Kepri, Polsek Daik Lin.
Sempat DPO Kasus Narkoba, Bripka Hendra Gunawan Akhirnya Dipecat
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Menegaskan komitmennya.
AKP Joshua: Tindak Tegas Jika Ada Penyelewengan Sembako Saat Ramadan dan Lebaran
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Menjelang bulan suci Ramadan dan Hari Raya Idul Fit.
Pastikan Kenyamanan Ibadah dan Antisipasi Balap Liar, Polsek Seberida Patroli Subuh
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Demi menjaga ketertiban dan kenyamanan masyarakat d.