Pilihan +INDEKS
Asmar Pastikan Kembali Maju di Pilkada Meranti

PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Pelaksana tugas (Plt) Bupati Kepulauan Meranti AKBP (Purn) H Asmar memastikan diri akan kembali maju pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Meranti periode 2024 - 2029.
Asmar mengaku, ingin lebih banyak berbuat untuk Meranti jika kembali dipercaya masyarakat untuk memimpin lima tahun mendatang. Asmar, saat ini tengah membangun tagline "Asmar om kite" dengan visi misi Meranti Unggul, Agamis dan Sejahtera.
"Saya insyaallah siap untuk maju menuju Meranti 1, tahun 2024," kata Asmar seperti dilansir dari laman CAKAPLAH.com, Kamis (18/04/2024).
Ia mengaku, komunikasi-komunikasi politik saat ini terus dibangun dengan partai politik lain, selain Partai Kebangkitan bangsa (PKB) tempat ia bernaung.
"Komunikasi terus dibangun, namun untuk calon wakil itu kita masih mengalir dulu, kita bangun komunikasi dengan semua pihak," cakapnya lagi.
Asmar saat ini tercatat sebagai kader PKB. PKB telah memprioritaskan Asmar untuk diusung di Pilkada 2024.**
Berita Lainnya +INDEKS
Segera Memimpin Riau, Ini Sederet Janji Kampanye Abdul Wahid-SF Hariyanto
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Abdul Wahid dan SF Hariyanto akan segera diamana.
Warga Antusias Saat Reses Perdana Mafirion sebagai Anggota DPR RI
INHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Reses adalah merupakan komunikasi dua arah antara le.
Nasir Wardan Sampaikan Ribuan Terimakasih ke Masyarakat Riau dan Ucapkan Selamat Kepada Abdul Wahid - SF Haryanto
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Pasangan Calon (Paslon) Gubernur dan Wakil Guber.
Gubernur Terpilih Belum Dilantik, Ketua Tim Suwai Ucapkan Selamat
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Meski Gubernur.
Unggul di 9 Kabupaten, Paslon Bermarwah Kantongi 1,2 Juta Suara
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Rekapitulasi penghit.
Ketua Koalisi Kbs Bersatu Di Saat Pleno Selesai Berterimakasih Kepada Seluruh Pihak Atas Kemenangan Paslon Kasmarni - Bagus Santosa
TRANSMEDIARIAU.COM - Ketua Koalisi KBS Bersatu Rahmad S.Ikom mengucapkan terimak.