Pilihan +INDEKS
TANJUNGPINANG
Dukung UMKM naik kelas, Owner D'sayur berbagi tips dan trik sukses.

Transmediariau, Tanjungpinang. - Menjadi Pengusaha muda sukses M. Sadmi Al-Qayyum owner D'sayur yang dikenal sebagai pelopor pasar sayur modern di Kota Tanjungpinang tidak lupa berbagi tips dan trik agar Usaha Mikro Kecik Menengah (UMKM) bisa cepat naik kelas dan sukses. Rabu (21/8/2024)
Ditemui saat menjadi pembicara serta motivator dihadapan puluhan pelaku UMKM digedung Dekranas Provinsi Kepulauan Riau dalam kegiatan Angel Investor Busuness by design, Qayyum sapaan akrab menjelaskan, untuk menjadi sukses dalam menjalankan usaha perlu memperhatikan beberapa hal, selain memanfaatkan kesempatan yang diberikan Pemerintah dalam bentuk perhatian permodalan, pendampingan serta sistem dalam menjalankan usaha, dalam diri setiap pelaku UMKM mesti harus memiliki jiwa pantang menyerah, terus berkarya menjadi poin penting
" Untuk UMKM yang berada di Tanjungpinang khususnya, kita harus tahan banting dalam artian ketika produk kita jual baru pertama, dua atau tiga hari belum laku kita jangan kecewa, kita harus berkreasi bagaimana produk tersebut dirasa dan diminati " ungkap Qayyum
Qayyum juga mencontohkan, membuka mitra bisnis sebanyak mungkin serta pemanfaatan jejaring media sosial yang saat ini maju pesat juga tidak kalah penting untuk menambah semakin dikenalnya produk UMKM tersebut
" contohnya dengan memasarkan di jejaring sosial dan membuka mitra bisnis sebanyak mungkin " jelas qayyum
Dikesempatan yang sama, Qayyum bercerita bagaimana D' sayur saat pertama kali hadir ditengah masyarakat hingga sukses dan dikenal sebagai pelopor pasar sayur modern saat ini, juga penuh perjuangan
" Jadi jangan pernah putus asa, karna D'sayur saat pertama buka, kita untuk dapat satu dua konsumen itu sulit, tapi kita terus berkarya bagaimana caranya pelayanan kita itu bisa dinikmati dan dirasakan banyak konsumen " tutupnya.
Berita Lainnya +INDEKS
Kisah Sukses Koptan Lansia Beternak Bebek Binaan CSR PT TPP di Inhu
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Di sudut kecil Desa Mekar Sari Kecamatan Lirik Kabupa.
Polres Inhil Laksanakan Panen Raya Jagung Serentak Tahap 1
INHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Polres Kabupaten Indragri Hilir (Inhil) mengikuti Pa.
Polda Riau Panen Jagung 156,6 Ton
PEKANBARU, TRANSMEDIARIAU.COM - Polda Riau menggelar panen raya jagung pipil tah.
Sambu Group Tetap Beroperasi dan Cari Solusi, Di Tengah Ketidakpastian Pasokan Kelapa
TRABSMEDIARIAU.COM -Pada awal tahun 2025, Sambu Group dengan sangat terpaksa mel.
Dukung Program Presiden Prabowo, Polres Rohil bersama Forkopimda Tanam Jagung Serentak
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Polres Rohil bersama Forkompinda menggelar penanaman.
Resmikan Koperasi Berbenah Sejahtera Bersama, Pesan H. Lis Darmansyah : Berikan Kontribusi Perekonomian Tanjungpinang Lebih Baik.
Transmediariau.com, Tanjungpinang - Wali Kota Terpilih Kota Tanjungpinang, H. Lis Darmansyah, SH .