Pilihan +INDEKS
Siap Hadapi Pilkada, Polres Inhu Gelar Simulasi Sispamkota

TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Kepolisian Resor (Polres) Indragiri Hulu Polda Riau menggelar kegiatan simulasi Sistem pengamanan kota (Sispamkota) di Ruang Terbuka Hijau (RTH) Beringin kota Rengat, Senin (26/8) pagi.
"Simulasi ini bertujuan dalam rangka kesiapan Polres Inhu menghadapi berbagai situasi dalam operasi kewilayahan kemandirian dengan sandi operasi mantap praja (OMP) Lancang Kuning (LK) tahun 2024 pengamanan Pilkada," kata Kapolres Inhu, AKBP Fahrian Saleh Siregar.
Kapolres menjelaskan, berbagai skenario dalam simulasi disiapkan untuk memberikan rasa aman selama proses pemilihan kepala daerah (Pilkada) di kabupaten Inhu.
"Mulai dari situasi hijau atau situasi masih dalam keadaan aman, situasi kuning serta situasi merah atau situasi dimana gangguan Kamtibmas semakin meningkat eskalasinya di peragakan oleh personil dari TNI, Polri, Satpol, Linmas serta steakholder lainnya," jelasnya.
"Saya mengucapkan terimakasih kepada seluruh stakeholder yang terlibat dalam kegiatan simulasi ini, semuanya berperan dengan penuh semangat, semangat ini juga menjadi sebagai modal kami untuk melaksanakan tugas-tugas dalam pengamanan Pilkada Tahun 2024 di Kabupaten Inhu," ucap Kapolres.
Berita Lainnya +INDEKS
Sempat DPO Kasus Narkoba, Bripka Hendra Gunawan Akhirnya Dipecat
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Menegaskan komitmennya.
AKP Joshua: Tindak Tegas Jika Ada Penyelewengan Sembako Saat Ramadan dan Lebaran
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Menjelang bulan suci Ramadan dan Hari Raya Idul Fit.
Pastikan Kenyamanan Ibadah dan Antisipasi Balap Liar, Polsek Seberida Patroli Subuh
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Demi menjaga ketertiban dan kenyamanan masyarakat d.
Bakti Sosial Polri Presisi, Kapolres Inhu Serahkan Langsung Bantuan ke Mahasiswa
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Dalam rangka menyambut Bulan Suci Ramadhan 1446 H, .
Jelang Ramadan, Polres Inhu Amankan Ratusan Gram Narkoba, Miras dan Knalpot Brong
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Menjelang Ramadan 1446 H.
Turut Sukseskan Program Presiden, PT Tasma Puja dan Polres Inhu Tanam Jagung Pipil
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Dalam upaya mendukung .