Pilihan +INDEKS
Agar Pemilu Damai, Polsek LBJ Inhu Ngopi Keliling Bareng Masyarakat

TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Dalam rangka Cooling System, Polsek Lubuk Batu Jaya (LBJ) Inhu menggelar kegiatan Ngopi Keliling bareng masyarakat demi tercapai Pemilu Damai tahun 2024.
Kegiatan Ngopi Keliling dimulai dari Desa Sei Beras-beras Hilir, Kecamatan Lubuk Batu Jaya (LBJ) dengan menyampaikan beberapa Harkamtimas pemilu damai.
Adapun pesan yang disampaikan yakni mengimbau kepada tokoh masyarakat agar tetap menjaga situasi yang aman dan damai selama Pilkada serentak tahun 2024 berlangsung.
"Tentunya Ngopi Bareng Masyarakat ini bertujuan agar memahami suatu hal positif pada saat menghadapi pelaksanaan proses Pilkada agar tetap aman. Jangan menyebarkan isu-isu sara negatif di medsos maupun dunia nyata dan melakukan hal yang menganggu proses pelaksanaan Pilkada Inhu tahun 2024," ungkap Kapolsek Lubuk Batu Jaya, Ipda Ripal Indrawarta, Selasa (3/9).
Dalam kesempatan ini, Kapolsek juga mengatakan untuk menjaga Harkamtimas Pemilu Damai tahun 2024, Polsek bekerjasama dengan TNI, Petugas Pemilu PPK, Pengawas Pemilu Panwascam berharap secara bersama Pilkada tahun 2024 berjalan lancar.
Berita Lainnya +INDEKS
Sempat DPO Kasus Narkoba, Bripka Hendra Gunawan Akhirnya Dipecat
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Menegaskan komitmennya.
AKP Joshua: Tindak Tegas Jika Ada Penyelewengan Sembako Saat Ramadan dan Lebaran
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Menjelang bulan suci Ramadan dan Hari Raya Idul Fit.
Pastikan Kenyamanan Ibadah dan Antisipasi Balap Liar, Polsek Seberida Patroli Subuh
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Demi menjaga ketertiban dan kenyamanan masyarakat d.
Bakti Sosial Polri Presisi, Kapolres Inhu Serahkan Langsung Bantuan ke Mahasiswa
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Dalam rangka menyambut Bulan Suci Ramadhan 1446 H, .
Jelang Ramadan, Polres Inhu Amankan Ratusan Gram Narkoba, Miras dan Knalpot Brong
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Menjelang Ramadan 1446 H.
Turut Sukseskan Program Presiden, PT Tasma Puja dan Polres Inhu Tanam Jagung Pipil
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Dalam upaya mendukung .