Pilihan +INDEKS
Kapolres Lingga Berikan Perhatian Terhadap Budaya Melayu

TRANSMEDIARIAU.COM, Lingga - AKBP Apri Fajar Hermanto, S.I.K Kapolres Lingga beserta Ny. Karina Apri Fajar Ketua Bhayangkari Cabang Lingga Hadir dalam kegiatan Pelatihan Tepuk Tepung Tawar, Kegiatan Tepuk Tepung Tawar ini bentuk Sinergi antara Ibu-ibu PKK dan Bhayangkari Cabang Lingga dengan Lembaga Adat Melayu (LAM) Singkep Barat yang diselenggarakan di Balai Runding Kemala Mustika Kec. Singkep Barat. Kegiatan ini bertujuan untuk Melestarikan Kearifan Lokal Budaya Setempat serta Mendorong Elemen Masyarakat, Tokoh Adat, Tokoh Agama untuk sama-sama Mencintai Budaya dan Menjunjung Tinggi Kearifan Lokal. Kamis (24-10-2024).

AKBP Apri Fajar Hermanto, S.I.K Kapolres Lingga mengatakan Tradisi Tepuk Tepung Tawar merupakan Upacara Adat Melayu yang diwariskan Turun Temurun oleh masyarakat Kepulauan Riau, Serta Budaya Melayu sangat Menarik karena Budaya Melayu saling Menghormati dan Menjunjung Tinggi Etika, Adab serta Mengutamakan Budaya Musyawarah dalam menyelesaikan Permasalahan tanpa harus menggunakan Kekerasan hal ini sangat Membantu dalam Pelaksanaan Tugas-tugas Kepolisian Khusus nya Polres Lingga dalam menjaga Keamanan dan Ketertiban masyarakat, Kapolres Lingga juga berpesan untuk Generasi Muda untuk selalu Mencintai dan Melestarikan Budaya yang sudah ada di Kabupaten Lingga.

Febrizal Taufik, S.Pi, Camat Singkep Barat menambahkan Dengan adanya Pelatihan ini, diharapkan Tradisi Tepuk Tepung Tawar tetap Lestari dan Terjaga.
“Dalam Khazanah Budaya Melayu Tepuk Tepung Tawar merupakan tradisi sejak zaman dahulu hingga sekarang ini, Oleh sebab itu Tradisi Tepuk Tepung Tawar ini merupakan salah satu Kebudayaan Melayu yang sangat Sakral Adat,” ujar Febrizal. (Bahtiar)
Berita Lainnya +INDEKS
Bakti Sosial Polri Presisi, Kapolres Inhu Serahkan Langsung Bantuan ke Mahasiswa
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Dalam rangka menyambut Bulan Suci Ramadhan 1446 H, .
Jelang Ramadan, Polres Inhu Amankan Ratusan Gram Narkoba, Miras dan Knalpot Brong
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Menjelang Ramadan 1446 H.
Turut Sukseskan Program Presiden, PT Tasma Puja dan Polres Inhu Tanam Jagung Pipil
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Dalam upaya mendukung .
Keren! Inovasi Unit Lantas Polsek Rengat Barat dan Rutan, Pengendara Tertib Lalu Lintas Dapat Hadiah
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU – Unit Lantas Polsek Rengat Barat bekerja sama dengan.
Operasi Keselamatan LK 2025 Berakhir, Ribuan Warga Inhu Lakukan Pelanggaran
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Operasi Keselamatan LK 2025 yang berlangsung sejak 10.
Launching Sekolah Tertib Berlalu Lintas, Satlantas Polres Inhu Teken MoU
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Setelah melalui berbagai tahapan, mulai sosialisasi, .