Pilihan +INDEKS
Paska Pilkada Serentak 2024, Kapolsek Teluk Meranti Sambangi Petani Sampaikan Pesan Kamtibmas

PELALAWAN, TRANSMEDIARIAU.COM - Kapolsek Teluk Meranti Iptu Hendra Gunawan laksanakan sambang dan koordinasi dengan kelompok Tani Tunas Muda Desa Pangkalan Terap dalam rangka mendukung program Pemerintah terkait Ketahanan Pangan serta sampaikan Himbauan Kamtibmas paska Pilkada serentak tahun 2024. Senin (2/12/2024),di Desa Pangkalan Terap, hal ini dilakukan setelah pelaksanaan Pilkada serentak, demi mewujudkan swasembada pangan di Kecamatan Teluk Meranti khususnya.
Kapolsek Teluk Meranti Iptu Hendra Gunawan menyampaikan pesan kamtibmas Iptu Hendra juga lakukan koordinasi yang bertujuan mengatur atau menyelaraskan pelaksanaan kegiatan ketahanan pangan. Baik mengenai anggaran, data lahan, dan tindak lanjut program terkai,agar berjalan secara efektif dan efisien di Wilayah Kecamatan Teluk Meranti.
Kapolsek Teluk Meranti turut menyampaikan pesan Kamtibmas terkait ketahanan pangan. Diharapkan kiranya PPL Kecamatan Teluk Meranti dan BPD Desa Pangkalan Terap, segera melakukan pendataan lahan yang nantinya akan dikelola oleh warga/Kelompok Tunas Muda dalam program pemerintah terkait ketahanan pangan.
Kemudian Pemerintah Desa Pangkalan Terap melakukan tindak lanjut terkait ketahanan pangan.Inj guna mengurangi pengangguran, meningkatkan ekonomi serta mencukupi kebutuhan pangan di Kecamatan Teluk Meranti khususnya Desa Pangkalan Terap.
Selain itu Aparat Desa juga akan melakukan koordinasi terhadap Pemerintah Kecamatan, Kelompok Tani dan Perusahaan.Guna tercapainya ketahanan pangan yang kompleks di Desa Pangkalan Terap Kecamatan Teluk Meranti dengan tetap menjaga keamanan". Tutup Iptu Hendra Gunawan.**
Berita Lainnya +INDEKS
F SPTI K SPSI Kabupaten Bengkalis Pimpinan Rasiman Manurung Datangi PKS PT PAA, Kubu Kamal siap Kerja
DURI, TRÀNSMEDIARIAU.com - Ratusan masa Serikat Pekerja Transportasi Indonesia (SPTI) DPC Kabupa.
Sambut Bulan Suci Ramadan, MPC-PP Inhu Gelar Syukuran dan Santuni Anak Panti Asuhan
TRANSMEDIARIAU.COM, INHU - Dalam rangka menyambut datangnya bulan suci Ramadan, .
Polsek Singingi Hilir Gencarkan KRYD Jelang Ramadan
KUANSING, TRANSMEDIARIAU.COM - Menjelang bulan suci Ramadhan, jajaran Polsek Sin.
Polsek Singingi Hilir Bersama Warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Lintas Sumatera
KUANSING, TRANSMEDIARIAU.COM - Anggota Polsek Singingi Hilir bersama masyarakat .
Pemuda Pancasila Kabupaten Lingga Laksanakan Kegiatan Makan Bergizi Gratis
TRANSMEDIARIAU.COM, Lingga - Dalam rangka mendukung kesuksesan program prioritas.
Dukung Program Asta Cita, Polsek Pujud Lakukan Penanaman Jagung 1 Juta Hektare
ROHIL, TRANSMEDIARIAU.COM - Polsek Pujud Polres Rohil menggelar kegiatan pe.